AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Mabes TNI Membuka Lowongan Penerimaan CPNS Tahun Anggaran 2021

Rabu, 7 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mabes TNI

Mabes TNI

Jakarta, SemeruPost – Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (Mabes TNI) membuka kesempatan kepada putra putri terbaik warga negara Indonesia untuk mengikuti seleksi pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil TNI untuk lulusan Sarjana (S-1), Sarjana Muda (D-III) dan D-IV, Tahun Anggaran 2021.

Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (KH) Dr. Drs. Edys Riyanto, M.Si. menjelaskan, penerimaan CPNS TNI tahun 2021 kali ini untuk mengisi kebutuhan tenaga PNS TNI dari berbagai kualifikasi pendidikan.

“Pendaftaran dibuka mulai tanggal 30 Juni 2021 pukul 13.00 WIB dan ditutup pada tanggal 21 Juli 2021 pukul 23.59 WIB. melalui laman https.//sscasn.bkn.go.id. demikian juga pengumuman bagi yang lulus seleksi akan diumumkan lewat laman yang sama,” jelas Kabidpenum.

Lebih lanjut Kabidpenum Puspen TNI menyampaikan, untuk persyaratan khusus yang harus dipenuhi oleh para peserta seleksi CPNS TNI diantara tinggi badan pria (160 Cm) dan wanita (155 Cm), indek prestasi kumulatif (IPK) 2,75, Surat lamaran ditulis tangan bermetarai Rp. 10.000,- dan ditandatangani dengan pena warna hitam, KTP Asli atau surat keterangan telah melakukan rekaman kependudukan yang dikeluarkan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil).

“Lamaran diajukan kepada Panglima TNI dengan tajuk alamat Panglima TNI u.p. Aspers Panglima TNI, dengan alamat Jalan Raya Hankam Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Kode Pos 13870. dan persyaratan selengkapnya dapat dilihat di Web/laman https.//sscasn.bkn.go.id,” tambahnya. (**)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas
Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas
Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas
Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:42 WIB

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas

Jumat, 22 November 2024 - 13:54 WIB

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh

Jumat, 22 November 2024 - 11:48 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Jumat, 22 November 2024 - 10:25 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna

Kamis, 21 November 2024 - 11:47 WIB

Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas

Kamis, 21 November 2024 - 10:58 WIB

Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Rabu, 20 November 2024 - 11:10 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Berita Terbaru