AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Panglima TNI Tegaskan Jangan Ada Insiden Penembakan di Natuna

Senin, 20 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I

Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I

Jakarta, SemeruPost – Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa melaksanakan kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I, Jl. Gunung Sahari, Jakarta Pusat, Senin (20/12/2021), disambut oleh Wakasal Laksdya TNI Ahmadi Heri Purwono, didampingi Wakil Ketua Umum Jalasenastri Ny. Wiek Ahmadi Heri, dan Pangkogabwilhan I Laksdya TNI Muhammad Ali serta Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) I Laksda TNI Arsyad Abdullah, didampingi Ketua Daerah Jalasenastri Armada I Ny. Ifa Arsyad Abdullah.

Dalam kunjungannya, Jenderal TNI Andika Perkasa menerima paparan Pangkoarmada I berkaitan Tugas Koarmada I, di antaranya menegakkan kedaulatan dan hukum di laut serta melaksanakan Operasi Tempur Laut (Opspurla), selain itu juga dilaporkan tentang situasi terkini di laut Natuna Utara. Di akhir kunjungannya, Panglima TNI berpesan kepada seluruh prajurit Koarmada I agar selalu disiplin dan menegaskan jangan ada insiden penembakan di Natuna. (****)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas
Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas
Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas
Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:42 WIB

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas

Jumat, 22 November 2024 - 13:54 WIB

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh

Jumat, 22 November 2024 - 11:48 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Jumat, 22 November 2024 - 10:25 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna

Kamis, 21 November 2024 - 11:47 WIB

Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas

Kamis, 21 November 2024 - 10:58 WIB

Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Rabu, 20 November 2024 - 11:10 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Berita Terbaru