AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Forum Solidaritas Mahasiswa dan Pemuda Peduli Pembangunan di Tanah Papua, Minta DPR RI Sahkan UU DOB

Selasa, 7 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Forum Solidaritas Mahasiswa dan Pemuda Peduli Pembangunan di Tanah Papua yang dipimpin oleh Pj Charles Kossay menggelar orasi

Forum Solidaritas Mahasiswa dan Pemuda Peduli Pembangunan di Tanah Papua yang dipimpin oleh Pj Charles Kossay menggelar orasi

Jakarta, SemeruPost – Sejumlah 60 orang dari Forum Solidaritas Mahasiswa dan Pemuda Peduli Pembangunan di Tanah Papua yang dipimpin oleh Pj Charles Kossay menggelar orasi meminta Pemerintah Pusat dan DPR RI untuk segera mengesahkan UU Daerah Otonomi Baru (DOB) Papua, bertempat di Silang Monas Barat Daya Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (7/6/2022).

Pada aksi Forum Solidaritas Mahasiswa dan Pemuda Peduli Pembangunan di Tanah Papua mereka menuntut, antara lain kami meminta kepada pemerintah dan DPR RI segera menandatangani dan mengesahkan UU DOB Papua, dukung Aparat untuk tangkap penentang NKRI, siap berjuang untuk Papua maju, dukung pembentukan DOB untuk kesejahteraan Orang Asli Papua (OAP), jangan gunakan nama kami untuk tolak DOB, forum solidaritas mahasiswa dan pemuda peduli pembangunan di tanah Papua mendukung pemekaran DOB di tanah Papua, DOB membuka lapangan kerja dan DOB masa depan generasi kami.

Dana Otsus yang dirasakan oleh kami para pelajar dan Mahasiswa asal Papua sangat bermanfaat dalam membantu biaya study agar kelak setelah memiliki ilmu dapat kami aplikasikan di tanah Papua dalam bingkai NKRI.

Pj Charles Kossay dalam orasinya menyampaikan bahwa meminta pemerintah pusat dan DPR RI untuk mengesahkan UU DOB bagi kesejahteraan masyarakat Papua. “Memang kami sadar bahwa kami tidur di atas emas di Papua, namun kami tetap sengsara di tanah kami, oleh karena itu kami meminta pemerintah pusat dan DPR RI untuk segera mengesahkan UU DOB,” ujarnya. (**)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi
Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak
Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN
Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI
Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel
Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi

Selasa, 12 November 2024 - 16:31 WIB

Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja

Senin, 11 November 2024 - 20:57 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak

Senin, 11 November 2024 - 18:01 WIB

Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN

Senin, 11 November 2024 - 17:06 WIB

Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI

Senin, 11 November 2024 - 15:06 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel

Jumat, 8 November 2024 - 21:41 WIB

Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kamis, 7 November 2024 - 21:20 WIB

Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terbaru