AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kunjungi Hubstation TNI AD, Kasad Vicon Dengan Pos Ramil di Papua dan Papua Barat

Jumat, 16 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman melakukan video conference (Vicon) dengan prajurit TNI AD

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman melakukan video conference (Vicon) dengan prajurit TNI AD

Jakarta, SemeruPost – Dalam kunjungan kerjanya ke Hubstation TNI AD yang berada di Yonhub Pushubad di Cimanggis Jawa Barat, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman melakukan video conference (Vicon) dengan prajurit TNI AD di Pos Ramil yang berada di Papua dan Papua Barat menggunakan perlengkapan komunikasi berbasis satelit di Hubstation tersebut, Kamis (15/12/2022).

Pos Ramil tersebut mencakup Pos Ramil Eragayam (Pegunungan Tengah, Papua), Pos Ramil Abenaho (Kabupaten Yalimo, Papua), Pos Ramil Mbua (Kabupaten Nduga, Papua), Pos Ramil Doufu (Kabupaten Puncak, Papua) dan Pos Ramil Seremuk (Sorong Selatan, Papua Barat).

Pada pelaksanaan Vicon, Kasad berkesempatan untuk menyapa dan menanyakan tentang penugasan dan situasi wilayah serta dukungan logistik di masing-masing Pos Ramil tersebut.

Dalam kunjungan ini, selain melaksanakan vicon dengan Pos Ramil, Kasad juga menyaksikan display alat dan demo instalasi Vsat Manpack yang dimiliki Hubstation TNI AD.

Kasad berharap Hubstation TNI AD dapat dioptimalkan sehingga dapat berfungsi sebagai pusat kendali komunikasi, monitoring data, stasion pengirim dan penerima sinyal, serta sebagai control keamanan data yang dikirim dan diterima TNI AD. (Dispenad)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas
Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas
Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas
Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:42 WIB

Polsek Kawasan Sunda Kelapa dan Warga Perkuat Kamtibmas Lewat Ngopi Kamtibmas

Jumat, 22 November 2024 - 13:54 WIB

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh

Jumat, 22 November 2024 - 11:48 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Jumat, 22 November 2024 - 10:25 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna

Kamis, 21 November 2024 - 11:47 WIB

Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas

Kamis, 21 November 2024 - 10:58 WIB

Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Rabu, 20 November 2024 - 11:10 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Berita Terbaru