AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Donor Darah Peringati HUT Basarnas Ke-51 Tahun 2023

Rabu, 22 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Kodim 1710/Mimika ikuti kegiatan Donor Darah bertempat di Aula Kantor Basarnas Timika, Jl. Yos Sudarso Distrik Wania

Babinsa Kodim 1710/Mimika ikuti kegiatan Donor Darah bertempat di Aula Kantor Basarnas Timika, Jl. Yos Sudarso Distrik Wania

Papua, SemeruPost – Sambut Hari Ulang Tahun Basarnas ke-51 tahun 2023, Babinsa Kodim 1710/Mimika ikuti kegiatan Donor Darah bertempat di Aula Kantor Basarnas Timika, Jl. Yos Sudarso Distrik Wania, Kabupaten Mimika, Rabu (22/02/2023).

Beberapa Babinsa di bawah pimpinan Serka Agung Setiawan turut ambil bagian dalam kegiatan tersebut. Selain personel Kodim 1710/Mimika hadir juga dari Instansi lain seperti Lanal Timika, Lanud Yohanes Kapiyau, Timika Polres Mimika, Yon B Brimob dan dari dinas Pemda Mimika.

Saat dikonfirmasi, Serka Agung menjelaskan ada beberapa personel yang dapat mendonorkan darahnya, namun ada juga yang tidak dapat dikarenakan adanya masalah kesehatan saat pemeriksaan pertama.

“Ada yang dapat donor dan ada yang tidak, selain membantu saudara kita yang sedang membutuhkan darah, selain itu donor darah juga sangat bagus untuk kesehatan, semoga darah yang diberikan ini dapat memberikan manfaat bagi penerimanya,” ujarnya.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru