AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Sambut HUT RI Ke-78 Babinsa Koramil 1710-02/Timika Cat Gapura di Kampung Mawokau Jaya

Kamis, 10 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-02/Timika, Sertu Rusdin Wali yang mengecat gapura di wilayah binaannya

Babinsa Koramil 1710-02/Timika, Sertu Rusdin Wali yang mengecat gapura di wilayah binaannya

Papua, SemeruPost – Banyak hal yang bisa dilakukan untuk menyambut HUT RI ke-78, salah satunya seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1710-02/Timika, Sertu Rusdin Wali yang mengecat gapura di wilayah binaannya. Kegiatan pengecatan gapura tersebut dilaksanakan di Kp. Mawokau Jaya, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika yang dilaksanakan bersama Mahasiswa KKN STIE Jambatan Bulan, Kamis (10/08/2023).

Kegiatan pengecatan tersebut dilakukan untuk menciptakan suasana merah putih di wilayah binaan juga membuat lingkungan semakin bersih dan rapi. Warna merah putih dipilih sesuai dengan warna bendera Indonesia yang juga melambangkan para pejuang kemerdekaan yang sudah mengorbankan jiwa dan raga untuk bisa menjadikan Indonesia sebagai negara yang berdaulat.

Mahasiswa KKN pun senang mendapatkan bantuan dari Babinsa dan diharapkan kegiatan ini bisa menjadi kampanye positif kepada masyarakat untuk bisa turut menyemarakan HUT RI ke-78 di wilayah Kabupaten Mimika.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Kodim 1710/Mimika

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru