AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Panglima TNI Kunjungi Stand Zeni TNI AD

Selasa, 26 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI dan Wakasad kunjungi Stand Zeni TNI-AD

Panglima TNI dan Wakasad kunjungi Stand Zeni TNI-AD

Jakarta, SemeruPost – Dalam rangka kegiatan pameran TNI AD Fair 2023 yang berlangsung di pintu timur dan tenggara Monas I Jakarta Pusat, Panglima TNI dan Wakasad kunjungi Stand Zeni TNI-AD, Selasa (26/9/2023).

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. didampingi Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad) Letjen TNI Agus Subiyanto beserta para Pejabat Utama Mabes TNI meninjau langsung Stand Zeni TNI AD, dalam kesempatan ini Panglima TNI beserta rombongan langsung disambut kegiatan demonstrasi Prototipe Robot ROV Jihandak “KALAJENGKING” yang merupakan hasil Litbanghan Sdirbinlitbang Pusziad Ta 2021.

Selain itu, dijelaskan Stand Zeni TNI AD kali ini juga menampilkan display Excavator Spider dan Mobil RO (Riverse Osmosis) dari satuan Yonzikon 13/KE. Rombongan terkesan dengan aksi Excavator Spider yang dapat di Operasionalkan pada kondisi medan yang sulit.

Selanjutnya Panglima TNI menyaksikan mobil RO penjernih air (Riverse Osmosis) yang sedang beroperasi dengan memberikan layanan air minum Gratis bagi pengunjung stand. Dijelaskan bahwa mobil RO penjernih air ini dapat mengolah air dari bahan baku maupun air asin untuk dijadikan air kosumsi. Sebelum meninggalkan stand Zeni-AD Panglima TNI dan rombongan juga menyempatkan untuk meninjau Hesco bastian yang menurutnya sangat berguna untuk dapat Menjadi Alat pertahanan di daerah penugasan. (Pen Pusziad)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Ikut Launching Gugus Tugas Polri Ketahanan Pangan Dukung Asta Cita
Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi
Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak
Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN
Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI
Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel
Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:32 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Ikut Launching Gugus Tugas Polri Ketahanan Pangan Dukung Asta Cita

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi

Selasa, 12 November 2024 - 16:31 WIB

Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja

Senin, 11 November 2024 - 20:57 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak

Senin, 11 November 2024 - 18:01 WIB

Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN

Senin, 11 November 2024 - 17:06 WIB

Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI

Senin, 11 November 2024 - 15:06 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel

Jumat, 8 November 2024 - 21:41 WIB

Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru