AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Babinsa Kokonao Harap Masyarakat Semakin Cakap dan Bijak Manfaatkan Teknologi Digital

Senin, 11 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Kodim 1710/Mimika, Serka Henrik Renyaan dan Serka Panut Setiawan menghadiri acara launching kampung digital

Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Kodim 1710/Mimika, Serka Henrik Renyaan dan Serka Panut Setiawan menghadiri acara launching kampung digital

Papua, SemeruPost – Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Kodim 1710/Mimika, Serka Henrik Renyaan dan Serka Panut Setiawan menghadiri acara launching kampung digital Kokonao Distrik Mimika Barat, Senin (11/12//2023).

Dalam launching kampung digital tersebut, dilaksanakan penyerahan secara simbolis laptop oleh Plt. Kadis Kominfo Kab. Mimika, Albertus Tsolme, S.Pd kepada Kadistrik Mimika Barat, Christian P. Warinussi, S.Sos.

Plt. Kadis Kominfo Kab. Mimika mengatakan dengan adanya launching kampung digital, masyarakat dapat merasakan fungsi dari jaringan internet. “Saya berharap masyarakat di Mimika Barat dapat menikmati kemajuan teknologi sehingga dapat memberikan dampak positif bagi pembangunan kampung Kokonao,” kata Albertus.

Pada kesempatan tersebut, Babinsa Koramil 01/Kokonao, Serka Henrik Renyaan berharap dengan ada launching kampung digital dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Kampung Kokonao. “Semoga masyarakat yang ada di Kokonao semakin melek digital dan bijak dalam bermedia sosial sehingga manfaat positif dunia digital dapat memberikan dampak baik bagi pembangunan kampung Kokonao,” ucapnya.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi
Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak
Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN
Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI
Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel
Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi

Selasa, 12 November 2024 - 16:31 WIB

Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja

Senin, 11 November 2024 - 20:57 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak

Senin, 11 November 2024 - 18:01 WIB

Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN

Senin, 11 November 2024 - 17:06 WIB

Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI

Senin, 11 November 2024 - 15:06 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel

Jumat, 8 November 2024 - 21:41 WIB

Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kamis, 7 November 2024 - 21:20 WIB

Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terbaru