Irjen TNI Lepas Satgas KONGA TNI MONUSCO 2024

Senin, 22 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Inspektur Jenderal (Irjen) TNI Laksdya TNI Dadi Hartanto, M.Tr. (Han)., M.Tr. Opsla., mewakili Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melepas Satgas Kontingen Garuda TNI

Inspektur Jenderal (Irjen) TNI Laksdya TNI Dadi Hartanto, M.Tr. (Han)., M.Tr. Opsla., mewakili Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melepas Satgas Kontingen Garuda TNI

Jakarta, SemeruPost – Inspektur Jenderal (Irjen) TNI Laksdya TNI Dadi Hartanto, M.Tr. (Han)., M.Tr. Opsla., mewakili Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melepas Satgas Kontingen Garuda TNI (Mission de l’Organisation des Nations Unies pour la stabilisation en République démocratique du Congo (MONUSCO) T.A. 2024 guna melaksanakan misi perdamaian di bawah bendera PBB, bertempat di Plaza Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (22/04/2024).

Dalam amanat yang dibacakan oleh Irjen TNI, Panglima TNI mengungkapkan bahwa berbagai prestasi dan keberhasilan telah diraih oleh Kontingen Garuda sebelumnya. “Hal ini dapat dijadikan acuan untuk keberhasilan kalian dalam melaksanakan tugas,” pesan Panglima TNI.

Perlu diketahui, dua Satgas yang akan mengemban tugas operasi pemeliharaan dunia di Republik Demokratik Kongo, yaitu Satgas BGC TNI Kontingen Garuda 39-F MONUSCO TA 2024, yang berasal dari Yonif 406/Candra Kusuma sebagai main body dengan kekuatan 850 orang, dan Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda 20-U MONUSCO TΑ 2024, yang berasal dari Yonzipur 3/Yudha Wyogra sebagai main body, dengan kekuatan 175 orang. Kedua Satgas ini dipimpin oleh Komandan Kontingen Kolonel Inf Imir Faishal, S.Sos., M.I.Pol.

#tniprima
#profesional
#responsif
#integratif
#modern
#adaptif

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Homeyo Berhasil Diamankan Aparat Gabungan: Masyarakat Kembali dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Beroperasi di Bandara Pogapa
HABEMA TNI Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Homeyo dan Wilayah Papua Lainnya
Babinsa Koramil 02/Timika Karya Bakti Pembersihan Pasar Bersama Masyarakat
Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Jumat Curhat di Dermaga Timur Pelabuhan Muara Baru
Kodim 1710/Mimika Gelar Senam dan Jalan Santai Meriahkan HUT Kodam XVII/Cenderawasih
TNI Gelar Tactical Floor Game Jelang KTT World Water Forum di Bali
Kodim 1715/Yahukimo Rayakan Syukuran HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61
Dandim 1715/Yahukimo Bersama Anggota Olahraga Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih ke-61

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:33 WIB

Homeyo Berhasil Diamankan Aparat Gabungan: Masyarakat Kembali dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Beroperasi di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 12:18 WIB

HABEMA TNI Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Homeyo dan Wilayah Papua Lainnya

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:48 WIB

Babinsa Koramil 02/Timika Karya Bakti Pembersihan Pasar Bersama Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 - 21:28 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Jumat Curhat di Dermaga Timur Pelabuhan Muara Baru

Jumat, 17 Mei 2024 - 21:22 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Senam dan Jalan Santai Meriahkan HUT Kodam XVII/Cenderawasih

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:55 WIB

Kodim 1715/Yahukimo Rayakan Syukuran HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61

Kamis, 16 Mei 2024 - 16:10 WIB

Dandim 1715/Yahukimo Bersama Anggota Olahraga Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih ke-61

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:57 WIB

Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat Musnahkan 49,8 Kilogram Narkotika

Berita Terbaru