AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Gelar Komsos Bersama Warga Nelayan

Rabu, 24 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Yulius Nampe yang melaksanakan Komsos dengan masyarakat nelayan, Bapak Benyamin Mifaro

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Yulius Nampe yang melaksanakan Komsos dengan masyarakat nelayan, Bapak Benyamin Mifaro

Papua, SemeruPost – Upaya membangun Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat senantiasa dilakukan Babinsa demi terwujudnya kemanunggalan TNI dan Rakyat. Hal itu juga dilakukan oleh Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Yulius Nampe yang melaksanakan Komsos dengan masyarakat nelayan, Bapak Benyamin Mifaro di wilayah binaan Kp. Pomako, Distrik Mimika Timur, Kab. Mimika, Rabu (24/07/2024).

Sertu Nampe dalam kesempatan tersebut membahas tentang hasil tangkapan ikan para nelayan dan cuaca yang tidak menentu. Babinsa juga memberi pesan kepada bapak Benyamin Mifaro selaku tokoh masyarakat agar senantiasa mengimbau warga dan nelayan untuk menjaga Kamtibmas wilayah serta selalu mewaspadai cuaca ketika melaut sebab cuaca saat ini tidak menentu.

Sertu Nampe juga mengajak kepada seluruh warga untuk bersama-sama menjaga kelestarian laut dan tidak merusaknya sebab profesi masyarakat setempat rata-rata adalah nelayan dan mencari ikan di laut sebagai mata pencaharian.

“Kami berharap para warga yang sehari-hari berprofesi sebagai nelayan untuk tidak melakukan tindakan-tindakan yang dilarang oleh pemerintah terutama tindakan yang dapat merusak terumbu karang dan potensi ikan di laut, dan yang tak kalah penting kita harus selalu menjaga Kamtibmas agar selalu kondusif,” ujarnya.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas
Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas
Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke
Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 13:54 WIB

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh

Jumat, 22 November 2024 - 11:48 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Jumat, 22 November 2024 - 10:25 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna

Kamis, 21 November 2024 - 12:09 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB

Kamis, 21 November 2024 - 10:58 WIB

Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Rabu, 20 November 2024 - 11:10 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Rabu, 20 November 2024 - 10:38 WIB

Kanit Binkamsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Pilkada Serentak 2024

Berita Terbaru