AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kasum TNI Terima Deputi Pertahanan AS

Selasa, 6 Mei 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon, S.H., M.M., menerima Courtesy Call (CC) Deputy Assistant To Secretary Of Defence

Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon, S.H., M.M., menerima Courtesy Call (CC) Deputy Assistant To Secretary Of Defence

Jakarta, SemeruPost – Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon, S.H., M.M., menerima Courtesy Call (CC) Deputy Assistant To Secretary Of Defence (DASD), Dr. Andrew Byers bertempat di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (6/05/2025).

Pada CC tersebut, Kasum TNI memperkenalkan beberapa Perwira Tinggi yang mendampinginya dan menyampaikan terima kasih kepada Dr. Byers dan delegasi. “Saya mengucapkan terima kasih atas kesediaan Bapak berkunjung ke Mabes TNI dan menginformasikan kebijakan serta prioritas pertahanan Amerika kepada kami,” ucap Letjen TNI Richard.

Pada kesempatan tersebut, Kasum TNI dan Dr. Byers membahas berbagai hal di antaranya pengembangan daerah latihan, rencana diadakannya potensi latihan multilateral, dan beberapa kerja sama dalam beberapa bidang pertahanan dan militer seperti keamanan siber.

Selanjutnya, untuk meningkatkan keamanan dan pertahanan di kawasan Indo-Pasifik khususnya, Kasum TNI meyakinkan bahwa Indonesia selalu menginginkan terciptanya kawasan yang damai, aman dan makmur, dikarenakan faktor tersebut sangat penting bagi tercapainya cita-cita suatu negara.

#tniprima
#tnipatriotnkri
#nkrihargamati
#tnikuatrakyatbermartabat

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru