AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Agar Berjalan Dengan Lancar dan Aman, Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura Hadiri dan Amankan Jalannya Acara Adat Bakar Batu

Selasa, 29 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura Serka Abraham Sem bersama Pihak Kepolisian dan Personel Satgas menghadiri sekaligus pengamanan

Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura Serka Abraham Sem bersama Pihak Kepolisian dan Personel Satgas menghadiri sekaligus pengamanan

Papua, SemeruPost – Papua merupakan satu-satunya provinsi yang memiliki tradisi cukup unik yaitu acara bakar batu yang mungkin tidak banyak diketahui oleh masyarakat di provinsi lainnya. Upacara bakar batu itu sendiri merupakan upacara tradisional masyarakat pegunungan Papua yang biasa dilakukan sebagai wujud rasa syukur, menyambut kebahagiaan atas kelahiran, rasa turut berkabung, pengumpulan dana atau dilakukan untuk mengumpulkan prajurit ketika berperang.

Sebagai Aparat Komando Kewilayahan yang berada di daerah yang masyarakatnya terdapat suku pegunungan harus mengetahui adat istiadat masyarakatnya sebagai sarana jalin keakraban guna mempermudah dalam pembinaan teritorial.

Menyikapi hal tersebut, melalui giat Binternya kali ini, Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura Serka Abraham Sem bersama Pihak Kepolisian dan Personel Satgas menghadiri sekaligus pengamanan jalannya acara adat bakar batu dalam rangka ucapan syukur dengan tidak adanya korban jiwa atas kejadian longsor di Kp. Kimbeli Distrik Tembagapura, Kab. Mimika, Selasa (29/11/2022).

Dalam keterangannya, Serka Abraham Sem mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu wujud kemanunggalan TNI bersama masyarakat di wilayah binaan serta sebagai sarana untuk mengetahui perkembangan situasi terkini di wilayah. Dengan adanya interaksi atau komunikasi dengan warga secara tidak langsung akan mempererat hubungan TNI dengan Rakyat.

“Dengan turut hadir dalam setiap acara adat masyarakat seperti ini, harapannya tugas pokok sebagai satuan kewilayahan dalam Pembinaan Teritorial (Binter) di wilayah Koramil 1710-04/Tembagapura akan dapat terlaksana dengan baik karena kita telah menyatu dengan warga dan dapat diterima positif,” ungkapnya.

Autentikasi : Pen Kodim 1710/Mimika
Foto : Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi
Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak
Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN
Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI
Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel
Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi

Selasa, 12 November 2024 - 16:31 WIB

Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja

Senin, 11 November 2024 - 20:57 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak

Senin, 11 November 2024 - 18:01 WIB

Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN

Senin, 11 November 2024 - 17:06 WIB

Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI

Senin, 11 November 2024 - 15:06 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel

Jumat, 8 November 2024 - 21:41 WIB

Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kamis, 7 November 2024 - 21:20 WIB

Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terbaru

Berita Photo

Warga Kenjeran Terkena Kasus Penggelapan Uang, Laporan Diproses

Jumat, 15 Nov 2024 - 23:53 WIB