AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Agar Berjalan Lancar dan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil 1710-03/KK Dampingi Penyaluran Dana Bantuan Langsung Tunai

Rabu, 23 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bantuan Langsung Tunai (BLT) adalah bantuan langsung yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat kurang mampu sebagai bentuk kompensasi

Bantuan Langsung Tunai (BLT) adalah bantuan langsung yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat kurang mampu sebagai bentuk kompensasi

Mimika, SemeruPost – Bantuan Langsung Tunai (BLT) adalah bantuan langsung yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat kurang mampu sebagai bentuk kompensasi. Untuk memastikan penyaluran dana tersebut tepat sasaran kepada yang membutuhkan, Babinsa Koramil 1710-03/KK Koptu Arif Teguh melaksanakan pendampingan penyerahan dana BLT Dana Desa Tahap II dan III TA 2022 kepada 138 PKM sebesar Rp. 300.000 di Kp. Bhintuka Sp.13, Distrik Kuala Kencana, Kab. Mimika, Rabu (23/11/2022).

Penyerahan yang dilakukan di Balai Kampung ini bertujuan agar bantuan tersebut benar-benar berdaya guna untuk masyarakat langsung dengan ketentuan bahwa calon penerima adalah masyarakat yang masuk dalam pendataan kampung setempat.

“Kehadiran kami di sini tidak lepas dari tanggung jawab sebagai seorang Babinsa yang salah satunya adalah menjaga wilayah binaannya agar tetap aman, sedangkan mekanisme pembagian BLT ini dilakukan secara simbolis namun nantinya akan diserahkan secara langsung kepada masyarakat untuk menghindari terjadinya kerumunan dan langsung diterima oleh masyarakat yang berhak,” kata Koptu Arif.

Autentikasi : Pen Kodim 1710/Mimika
Foto : Pen Kodim 1710/Mimika

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru