AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Babinsa Koramil 1710-02/Timika Intensifkan Patroli dan Komsos Menjelang Idul Fitri 1445 H

Minggu, 7 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-02/Timika bersama Polres Mimika yang tergabung dalam Satgas Operasi Ketupat Cartensz – 2024 melaksanakan patroli

Babinsa Koramil 1710-02/Timika bersama Polres Mimika yang tergabung dalam Satgas Operasi Ketupat Cartensz – 2024 melaksanakan patroli

Papua, SemeruPost – Menjelang hari raya Idul Fitri kondisi lalu lintas tentu saja akan meningkat, selain itu permintaan kebutuhan pokok pun akan meningkat. Menyikapi hal tersebut, Babinsa Koramil 1710-02/Timika bersama Polres Mimika yang tergabung dalam Satgas Operasi Ketupat Cartensz – 2024 melaksanakan patroli sekaligus komunikasi sosial (Komsos) dengan para pedagang, Minggu (07/04/2024).

Kegiatan tersebut dilakukan di wilayah Pasar Sentral Timika, Jl. Hasanudin, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika yang merupakan wilayah pengamanan Pos Pasar Sentral. Dalam kegiatan yang dilakukan bersama Polres Mimika ini difokuskan pada pemantauan dan pengawasan lalu lintas di Pasar Sentral yang semakin ramai. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan lalu lintas berjalan dengan aman dan lancar untuk kenyamanan semua pengunjung.

Selain itu dalam kegiatan ini pun dilakukan pemeriksaan ketersediaan bahan makanan pokok untuk menyambut hari raya. Pada kesempatan ini pun para pedagang dihimbau untuk tidak menaikan harga seenaknya agar tidak merugikan konsumen nantinya serta dihimbau untuk segera melaporkan jika terdapat kejadian yang mengganggu keamanan pasar.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang
Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”
Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Jumat, 15 November 2024 - 12:08 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”

Jumat, 15 November 2024 - 11:31 WIB

Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Jumat, 15 November 2024 - 11:20 WIB

Kanit Binmas Ngopi Kamtibmas di Rusun Muara Angke untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Berita Terbaru

Berita Photo

Warga Kenjeran Terkena Kasus Penggelapan Uang, Laporan Diproses

Jumat, 15 Nov 2024 - 23:53 WIB