AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Bantu Nakes Kegiatan Posyandu di Wilayah Binaan

Rabu, 15 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Selamet Riyadi dan Pratu Kowet bersama dengan petugas kesehatan Puskesmas dan Bidan Desa

Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Selamet Riyadi dan Pratu Kowet bersama dengan petugas kesehatan Puskesmas dan Bidan Desa

Papua, SemeruPost – Dalam upaya membangun sinergitas dan kebersamaan dalam pelayanan kesehatan masyarakat, Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Sertu Selamet Riyadi dan Pratu Kowet bersama dengan petugas kesehatan Puskesmas dan Bidan Desa (Bindes) melaksanakan kegiatan Posyandu bertempat di Balai Kampung Tipuka, Distrik Mimika Timur, Kab. Mimika, Rabu (15/05/2024).

Menurut Sertu Selamet, dalam pelaksanaan Posyandu Balita dilakukan pemantauan tumbuh kembang anak-anak kecil yang bertujuan untuk memantau perkembangan sekaligus mengidentifikasi gangguan pertumbuhan sejak dini serta pemberian makanan tambahan berupa bubur kacang ijo dan telur.

“Ibu-ibu harus selalu memperhatikan perkembangan balitanya sehari-hari, memberikan ASI eksklusif, dan menjalani pola makan yang sehat,” pesan Sertu Selamet kepada Ibu-Ibu.

“Kegiatan Posyandu ini sangat penting untuk dilaksanakan di wilayah, sehingga memudahkan masyarakat untuk memperoleh pelayanan kesehatan secara cepat dan mudah,” pungkasnya.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang
Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”
Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Jumat, 15 November 2024 - 12:08 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”

Jumat, 15 November 2024 - 11:31 WIB

Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Jumat, 15 November 2024 - 11:20 WIB

Kanit Binmas Ngopi Kamtibmas di Rusun Muara Angke untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Berita Terbaru

Berita Photo

Warga Kenjeran Terkena Kasus Penggelapan Uang, Laporan Diproses

Jumat, 15 Nov 2024 - 23:53 WIB