AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Bhabinkamtibmas Cooling System Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024

Kamis, 28 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bhabinkamtibmas Kawasan Muara Angke, Aiptu Setiyono menyampaikan imbauan kepada masyarakat

Bhabinkamtibmas Kawasan Muara Angke, Aiptu Setiyono menyampaikan imbauan kepada masyarakat

Jakarta, SemeruPost – Bhabinkamtibmas Kawasan Muara Angke, Aiptu Setiyono menyampaikan imbauan kepada masyarakat Pelabuhan Muara Angke untuk bersama-sama menjaga situasi kondusif pasca pemungutan suara Pilkada 2024. Langkah ini merupakan bagian dari upaya cooling system untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga setelah pelaksanaan pesta demokrasi dalam tahapan pemungutan suara Pilkada 2024 di TPS, Kamis (28/11/2024).

Dalam imbauan tersebut, Bhabinkamtibmas menekankan pentingnya peran aktif masyarakat dalam menjaga stabilitas. “Proses pemungutan suara telah selesai. Saatnya kita bersatu kembali, menjaga situasi tetap aman dan damai, serta mendukung hasil penghitungan suara dari KPU yang telah ditetapkan sesuai mekanisme yang berlaku.

Kasat Binmas Iptu Agus Setiyarto kepada awak media menjelaskan bahwa kegiatan ini sebagai bagian dari cooling system. Polsek Kawasan Sunda Kelapa Polres Pelabuhan Tanjung Priok telah melakukan sambang, patroli dialogis di wilayah-wilayah rawan, menyampaikan pesan-pesan damai, dan memastikan seluruh elemen masyarakat memahami pentingnya menahan diri dari tindakan provokatif. Kasat Binmas juga mengingatkan agar masyarakat tidak mudah terpancing isu-isu hoaks yang berpotensi memicu konflik.

Kasat Binmas juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada warga Pelabuhan Muara Angke yang telah bekerja sama dan mendukung pelaksanaan setiap tahapan Pilkada 2024 di daerah hukum Polres Pelabuhan Tanjung Priok berjalan lancar, tertib, sukses dan kondusif terkendali. (*)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jakarta Kondusif Usai Pilkada: Polda Metro Jaya Tetap Siaga 24 Jam
Ngopi Kamtibmas Ajak Warga Jaga Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara
Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
Pangkogabwilhan I ke Tanjung Balai Karimun Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
Wakapolda Metro Jaya Bersama Tim Asistensi Mabes Polri Lakukan Pengecekan TPS
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Cek TPS Jelang Pilkada Serentak 2024
Polres Pelabuhan Tanjung Priok Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada 2024
Kasum TNI Pimpin Upacara Penyambutan Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXVII-J MINUSCA

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 17:40 WIB

Jakarta Kondusif Usai Pilkada: Polda Metro Jaya Tetap Siaga 24 Jam

Kamis, 28 November 2024 - 14:57 WIB

Ngopi Kamtibmas Ajak Warga Jaga Persatuan dan Kesatuan Pasca Pemungutan Suara

Kamis, 28 November 2024 - 13:58 WIB

Bhabinkamtibmas Cooling System Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024

Rabu, 27 November 2024 - 21:24 WIB

Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

Rabu, 27 November 2024 - 14:45 WIB

Wakapolda Metro Jaya Bersama Tim Asistensi Mabes Polri Lakukan Pengecekan TPS

Rabu, 27 November 2024 - 12:35 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Cek TPS Jelang Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 November 2024 - 17:43 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 16:15 WIB

Kasum TNI Pimpin Upacara Penyambutan Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXVII-J MINUSCA

Berita Terbaru

Bakamla RI bersama Philippine Coast Guard (PCG) secara resmi membuka Patroli Terkoordinasi Philindo 2024 di salah satu hotel di Manado

Sosial & Politik

Bakamla RI dan PCG Resmi Buka Patkor Philindo 2024

Kamis, 28 Nov 2024 - 15:20 WIB