AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Ciptakan Rasa Aman, Personel Koramil 1710-02/Timika Laksanakan Pengamanan Ibadah Natal

Senin, 26 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Personel Koramil 1710-02/Timika Kodim 1710/Mimika laksanakan kegiatan pengamanan Ibadah perayaan Natal di wilayah teritorialnya

Personel Koramil 1710-02/Timika Kodim 1710/Mimika laksanakan kegiatan pengamanan Ibadah perayaan Natal di wilayah teritorialnya

Papua, SemeruPost – Personel Koramil 1710-02/Timika Kodim 1710/Mimika laksanakan kegiatan pengamanan Ibadah perayaan Natal di wilayah teritorialnya, bertempat di Gereja Torsina Sempan Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Senin (26/12/2022).

Danramil 1710-02/Timika Kapten Inf Ahmad Zaini menyampaikan bahwa kegiatan pengamanan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan ibadah umat Nasrani berjalan lancar dan khidmat.

“Pengamanan ini merupakan salah satu upaya TNI dalam hal ini Kodim 1710/Mimika guna menjaga hal-hal yang tidak diinginkan dan memberikan rasa nyaman bagi umat Kristiani dalam melaksanakan Ibadah Natal Tahun 2022,” tegasnya.

Danramil menambahkan bahwa dalam pelaksanaan pengamanan ini pihaknya selalu mengedepankan sinergitas dengan semua elemen masyarakat.

“Sinergitas dalam mewujudkan Kamtibmas di suatu wilayah sangat perlu dilakukan, dan sebetulnya terkait keamanan bukan hanya tugas TNI-Polri saja, akan tetapi tanggung jawab seluruh pihak. Oleh karenanya tidak bosan-bosannya saya mengajak seluruh masyarakat untuk bergandengan tangan dalam rangka mewujudkan Mimika yang aman dan kondusif, semoga perayaan Natal tahun ini membawa berkah bagi kita semua,” ujarnya.

Autentikasi : Pen Kodim 1710/Mimika
Foto : Pen Kodim 1710/Mimika

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang
Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”
Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Jumat, 15 November 2024 - 12:08 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”

Jumat, 15 November 2024 - 11:31 WIB

Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Jumat, 15 November 2024 - 11:20 WIB

Kanit Binmas Ngopi Kamtibmas di Rusun Muara Angke untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Berita Terbaru

Berita Photo

Warga Kenjeran Terkena Kasus Penggelapan Uang, Laporan Diproses

Jumat, 15 Nov 2024 - 23:53 WIB