AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Ciptakan Suasana Desember Penuh Kasih: Prajurit Lipan Mendamaikan Perselisihan Warga di Kampung Kondo

Minggu, 3 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lettu Inf Syukri (Danpos Kondo) bergegas mengerahkan beberapa personel bersama-sama aparat lainnya untuk membantu memediasi perselisihan

Lettu Inf Syukri (Danpos Kondo) bergegas mengerahkan beberapa personel bersama-sama aparat lainnya untuk membantu memediasi perselisihan

Papua, SemeruPost – Personel Pos Kondo menerima laporan dari kepala distrik bahwa ada perselisihan warga di kampung Kondo, Minggu (03/12/2023). Menindaklanjuti laporan tersebut, Lettu Inf Exfensius Nadi selaku Dankipur A langsung bergerak cepat dengan menghubungi Danpos Kondo untuk mengecek kebenaran kejadian tesebut dengan bekerja sama dengan aparat terkait lainnya.

Lettu Inf Syukri (Danpos Kondo) bergegas mengerahkan beberapa personel bersama-sama aparat lainnya untuk membantu memediasi perselisihan antar warga tersebut.

Permasalahan yang terjadi akibat salah paham di mana salah seorang warga yang tidak sengaja membakar semak-semak kering mengakibatkan api merambat menjadi luas dan membakar kebun warga lainnya, sehingga menyebabkan kerugian.

“Akibat kesalahpahaman tersebut kedua belah pihak sempat berkelahi, namun kami datangi dengan cepat dan dapat mendamaikan kedua belah pihak, sehingga permasalahan bisa diselesaikan secara kekeluargaan,” ujar Syukri.

Bulan Desember adalah bulan penuh kasih, jangan sampai diciderai oleh hal-hal yang tidak baik seperti adanya kekerasan dan tindakan-tindakan kejahatan lainnya.

Authentifikasi : Penerangan Satgas Yonif 726/Tml
Foto : Satgas Yonif 726/Tml

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru