AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Danlantamal IX Beri Motivasi Tim Tari akan Mewakili Maluku Pada FORNAS VII di Bandung

Selasa, 20 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IX/Ambon Brigjen TNI (Mar) Said Latuconsina, M.M., M.T. M.Tr. Opsla memberikan motivasi

Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IX/Ambon Brigjen TNI (Mar) Said Latuconsina, M.M., M.T. M.Tr. Opsla memberikan motivasi

Ambon, SemeruPost – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IX/Ambon Brigjen TNI (Mar) Said Latuconsina, M.M., M.T. M.Tr. Opsla memberikan motivasi kepada Tim Tari Lantamal IX Ambon yang akan mewakili Provinsi Maluku pada FORNAS VII di Bandung, Selasa (20/06/2023).

FORNAS VII atau Festival Olahraga Rekreasi Nasional VII merupakan festival yang digarap oleh Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) dan diselenggarakan rutin setiap dua tahun ditahun ganjil, guna memuluskan Visi Indonesia Emas 2024. Pada tahun ini, Jawa Barat ditunjuk sebagai tuan rumah perhelatan festival tersebut.

Suatu kebanggaan Tim Tari Lantamal IX Ambon bisa berlomba mewakili Provinsi Maluku di Festival Olahraga Rekreasi Nasional VII. Lantamal IX mengirimkan Tim Tari dengan jumlah 6 personel Kowal.

Disela-sela latihan tari, Danlantamal IX meninjau dan memberikan motivasi kepada personel Kowal. “Saya berharap agar perwakilan Tim Tari Lantamal IX Ambon dapat menampilkan yang terbaik demi membawa nama Maluku di lomba antar Provinsi tersebut,” ujarnya.

“Dan menjadi contoh kepada generasi muda serta memunculkan bakat dan talenta-talenta di bidang seni tari yang berprestasi di Provinsi Maluku,” ucap Brigjen Said Latuconsina. (Dispen Lantamal IX/Ambon)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas
Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas
Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke
Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 13:54 WIB

Hari Jadi Humas Polri ke-73: Kadiv Humas Berangkatkan Personel dan Jurnalis Ibadah Umroh

Jumat, 22 November 2024 - 11:48 WIB

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Jumat, 22 November 2024 - 10:25 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas

Kamis, 21 November 2024 - 20:12 WIB

Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudera 2 di Perairan Natuna

Kamis, 21 November 2024 - 12:09 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Alkitab dan Bacaan Rohani untuk Gereja GPIB

Kamis, 21 November 2024 - 10:58 WIB

Ngopi Kamtibmas di Mangrove Ecomarine Green Save Muara Angke

Rabu, 20 November 2024 - 11:10 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta Cegah Tawuran

Rabu, 20 November 2024 - 10:38 WIB

Kanit Binkamsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Pilkada Serentak 2024

Berita Terbaru