AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Danramil 1710-07/Mapurujaya Hadiri Penutupan Penilaian Akreditasi Puskesmas

Sabtu, 9 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danramil 1710-07/Mapurujaya Kapten Inf Helly Sukmajaya menghadiri acara penutupan penilaian Akreditasi Puskesmas Mapurujaya

Danramil 1710-07/Mapurujaya Kapten Inf Helly Sukmajaya menghadiri acara penutupan penilaian Akreditasi Puskesmas Mapurujaya

Papua, SemeruPost Danramil 1710-07/Mapurujaya Kapten Inf Helly Sukmajaya menghadiri acara penutupan penilaian Akreditasi Puskesmas Mapurujaya, Distrik Mimika Timur, Kab. Mimika, Sabtu (09/12/2023).

Dalam keterangannya, Danramil menyampaikan bahwa kegiatan penilaian Akreditasi Puskesmas ini merupakan pertemuan tentang evaluasi kinerja Puskesmas dengan lintas sektoral. Sedangkan Akreditasi Puskesmas itu sendiri adalah proses evaluasi dan penilaian ulang terhadap Puskesmas (Pusat Kesehatan Masyarakat) yang telah sebelumnya sudah melewati proses akreditasi.

“Tujuan utama dari Akreditasi Puskesmas adalah untuk memastikan bahwa fasilitas kesehatan ini terus mematuhi standar kualitas yang ditetapkan dan menjaga atau meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan kepada masyarakat,” jelas Danramil.

Danramil juga berharap dengan adanya kegiatan ini pelayanan kesehatan untuk masyarakat dapat lebih baik lagi. Masyarakat yang berobat mendapatkan pelayanan yang sesuai dengan standar yang telah ditetapkan.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru