AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Danrem 174 Merauke Terima Kedatangan Tim Wasgiat Werving Cata PK TNI AD Gel. I Tahun 2022

Senin, 18 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem 174/Anim Ti Waninggap Brigjen TNI E. Reza Pahlevi, S.E menerima kedatangan Tim Pengawas Kegiatan (Wasgiat)

Danrem 174/Anim Ti Waninggap Brigjen TNI E. Reza Pahlevi, S.E menerima kedatangan Tim Pengawas Kegiatan (Wasgiat)

Merauke, SemeruPost – Danrem 174/Anim Ti Waninggap Brigjen TNI E. Reza Pahlevi, S.E menerima kedatangan Tim Pengawas Kegiatan (Wasgiat) pelaksanaan seleksi Tamtama PK TNI AD Gel. I TA. 2022 Kolonel Ckm dr. I Made Mardika, SpPD, MARS, FINASIM, bertempat di Makorem 174/ATW Merauke, Papua, Senin (18/04/2022).

Dalam kesempatan tersebut, Kolonel Ckm dr. I Made Mardika mengucapkan terima kasih kepada Danrem 174 Merauke yang sudah menerima seluruh tim di Merauke. “Kehadiran kami bersama tim yang datang yakni untuk melaksanakan pengawasan kegiatan proses seleksi penerimaan Tamtama PK TNI AD Tingkat Pusat yang dilaksanakan oleh Korem 174/ATW, mudah-mudahan dalam kegiatan ini berjalan dengan lancar,” ujarnya.

Danrem 174 Merauke Brigjen TNI Reza Pahlevi menyampaikan selamat datang di Makorem 174 Merauke. “Saat ini sedang berjalan proses seleksinya, hari ini peserta melaksanakan pemeriksaan kesehatan bertempat di Rumkit TK. IV Denkesyah Merauke. Silakan lakukan tugasnya sesuai fungsi masing-masing Tim,” jelasnya.

Danrem juga mengatakan bahwa apabila menemukan hal yang tidak sesuai sebagaimana mestinya dalam pelaksanaan seleksi ini, sekiranya dapat dilaporkan kepada saya selaku Danrem 174 dan sebagai Ketua Sub Panitia Pusat dalam kegiatan werving penerimaan Cata PK TNI AD Gel. I Tahun 2022 ini.

“Karena hal ini seiring dicanangkannya Korem 174 menjadi wilayah dengan predikat WBK (Wilayah Bebas Korupsi) dan WBBM (Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani), sehingga dalam pelaksanaan seleksi tingkat pusat ini harus obyektif dan transparan,” ungkapnya. (*)

Berita Terkait

TNI Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana di Sumbar, Sumut, dan Aceh
Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang
Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:02 WIB

TNI Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana di Sumbar, Sumut, dan Aceh

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:12 WIB

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:04 WIB

Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kasad, Kasal dan Kasau mendampingi Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin

Sosial & Politik

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI

Senin, 26 Jan 2026 - 16:18 WIB