AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Denpom V/4 Surabaya Tangani Kecelakaan Lalu Lintas di Tol Waru Gunung

Selasa, 23 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna membenarkan terjadinya kecelakaan lalu lintas

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna membenarkan terjadinya kecelakaan lalu lintas

Surabaya, SemeruPost – Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna membenarkan terjadinya kecelakaan lalu lintas dua kendaraan konvoi pergeseran pasukan dan materiel Satgas Yonif 511/DY di pintu gerbang Tol Waru Gunung di Kecamatan Karang Pilang, Surabaya, Selasa, (23/8/2022).

Dalam keterangannya, Kadispenad menyebutkan saat memasuki pintu Tol Waru Gunung, Bus Pemkab Blitar yang merupakan salah satu kendaraan dalam konvoi tersebut, berhenti mendadak setelah menghindari dua truk sipil (di luar konvoi) yang juga akan masuk pintu tol tersebut. Akibatnya, Bus Pemkab Blitar tertabrak oleh kendaraan konvoi di belakangnya yaitu Truk NPS Yonif 511/DY yang dikemudikan Praka F.

Lebih lanjut dikatakan Kadispenad, kejadian ini telah ditangani oleh pihak Denpom V/4 Surabaya, serta tiga personel yang mengalami luka memar dan sobek telah di evakuasi ke Rumkit TK. III Brawijaya Surabaya. (Dispenad)

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru