AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Dukung Program Pembangunan, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Hadiri Kegiatan Musrenbang

Jumat, 17 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Serma Kadis mewakili Danramil menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan

Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Serma Kadis mewakili Danramil menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan

Papua, SemeruPost – Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Serma Kadis mewakili Danramil menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Distrik, bertempat di Aula Kantor Distrik Mimika Barat, Kab. Mimika, Jumat (17/03/2023).

Menurut Serma Kadis, salah satu peran TNI melalui satuan Komando Kewilayahan (Koramil) adalah dengan mendukung program percepatan pembangunan sampai di tingkat kampung guna membantu tugas pemerintah daerah dalam meningkatkan kesejahteraan rakyat. “Musrenbang adalah forum musyawarah tahunan para pemangku kepentingan (stakeholder) untuk menyepakati rencana kegiatan pembangunan prioritas pada tahun anggaran berikutnya,” jelasnya.

Sebagai Babinsa dirinya akan selalu mengawal hasil kesepakatan pada Musrenbang tingkat Kampung atau Kelurahan yang menjadi prioritas pembangunan sampai di tingkat Distrik. “Semoga apa yang menjadi prioritas pembangunan di wilayah kami tahun depan dapat terealisasi, sehingga kesejahteraan masyarakat di Distrik Mimika Barat dapat meningkat,” imbuhnya.

Autentikasi: Pen Kodim 1710/Mimika
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru