AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Dukungan Obat-obatan Bentuk Sinergitas Satgas Pamtas — Instansi Terkait Memajukan Warga Wilayah Perbatasan RI-PNG

Minggu, 28 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bentuk perhatian dan sinergitas dari Dinas Kesehatan Provinsi Papua Selatan telah memberikan bantuan bekal kesehatan berupa obat-obatan

Bentuk perhatian dan sinergitas dari Dinas Kesehatan Provinsi Papua Selatan telah memberikan bantuan bekal kesehatan berupa obat-obatan

Merauke, SemeruPost – Bentuk perhatian dan sinergitas dari Dinas Kesehatan Provinsi Papua Selatan telah memberikan bantuan bekal kesehatan berupa obat-obatan kepada Satgas Pamtas Yonif 726/Tamalatea guna mendukung program Satgas di wilayah perbatasan RI-PNG, Minggu (28/01/2024).

Sertu Fuad salah satu perwakilan dari Satgas Yonif 726/Tml, telah menerima bantuan bekal kesehatan di gudang farmasi Dinas Kesehatan Provinsi Papua Selatan, berupa obat-obatan beberapa koli dan dus yang nantinya akan dibagi sesuai dengan kebutuhan di tiap-tiap pos yang memiliki warga binaan.

Dokter Satgas Lettu Ckm dr. Ridho Widodo menjelaskan bantuan bekal kesehatan yang diterima mencakup jenis obat yang sering dibutuhkan personel Kesehatan Satgas, dalam rangka program pelayanan kesehatan door to door untuk mengobati warga di wilayah perbatasan yang menjadi binaan Pos Satgas.

Dengan adanya dukungan bantuan bekal kesehatan ini, diharapkan sinergitas antara Satgas Pamtas Yonif 726/Tml dan instansi terkait lainnya akan lebih terjalin dengan erat, guna meningkatkan kondisi kesehatan dan memberikan kemajuan bagi warga yang berada di wilayah perbatasan RI-PNG.

Authentifikasi : Penerangan Satgas Yonif 726/Tml
Foto : Satgas Yonif 726/Tml

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danrem 151/Binaiya Bacakan Amanat Kasad pada Upacara 17-an
Patroli Dialogis Polsubsektor Pelni Imbau Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Aman
Polsek Kawasan Kali Baru Cegah Dini Tawuran di Sekolah
Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 14:17 WIB

Danrem 151/Binaiya Bacakan Amanat Kasad pada Upacara 17-an

Senin, 18 November 2024 - 14:00 WIB

Patroli Dialogis Polsubsektor Pelni Imbau Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Aman

Senin, 18 November 2024 - 11:41 WIB

Polsek Kawasan Kali Baru Cegah Dini Tawuran di Sekolah

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 22:21 WIB

Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Berita Terbaru