AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kapolda Bali Pantau Pengamanan Pintu Masuk Area Tahura Mangrove

Rabu, 16 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Bali Irjen Pol. Drs. Putu Jayan Danu Putra, S.H. M.Si., melaksanakan pemantauan dan pengamanan di area taman hutan raya Mangrove

Kapolda Bali Irjen Pol. Drs. Putu Jayan Danu Putra, S.H. M.Si., melaksanakan pemantauan dan pengamanan di area taman hutan raya Mangrove

Bali, SemeruPost – Kapolda Bali Irjen Pol. Drs. Putu Jayan Danu Putra, S.H. M.Si., melaksanakan pemantauan dan pengamanan di area taman hutan raya Mangrove saat dilaksanakan kegiatan kunjungan para Presiden dan Delegasi, Rabu (16/11/2022).

Sebagai Kasatgas Pengamanan Wilayah Bali, Kapolda Bali Irjen Pol. Drs. Putu Jayan Danu Putra, S.H. M.Si., didampingi Wakapolda Bali Brigjen Pol Ketut Suardana M.Si., turun langsung melaksanakan pemantauan dan pengecekan pengamanan yang dilaksanakan oleh anggota yang bertugas di lapangan.

Beliau menyampaikan, dalam pengamanan ini selain menyiapkan anggota yang bertugas untuk melaksanakan pengawalan, Polda Bali juga menurunkan anggota di sepanjang jalur yang dilewati oleh para Presiden dan Delegasi, setiap persimpangan jalan juga ditempatkan anggota TNI-Polri untuk melaksanakan pengamanan.

“Selain menerjunkan anggota yang bertugas di sepanjang jalan, Polri juga menerjunkan Patroli berkuda dari Unit Turangga yang juga melaksanakan Patroli di seputar tempat kegiatan, taman hutan raya mangrove,” ungkap Beliau. (**)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang
Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”
Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Jumat, 15 November 2024 - 12:08 WIB

Polsek Kawasan Muara Baru Gelar “Jumat Berkah Berbagi”

Jumat, 15 November 2024 - 11:31 WIB

Patroli Dialogis Polsek Kawasan Sunda Kelapa Cegah Gangguan Kamtibmas

Jumat, 15 November 2024 - 11:20 WIB

Kanit Binmas Ngopi Kamtibmas di Rusun Muara Angke untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran

Berita Terbaru

Berita Photo

Warga Kenjeran Terkena Kasus Penggelapan Uang, Laporan Diproses

Jumat, 15 Nov 2024 - 23:53 WIB