AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kasdam Kasuari Minta Cek Lagi Penggunaan Senjata Dan Munisi

Kamis, 9 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasdam XVIII/Kasuari, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga kembali ingatkan seluruh pimpinan satuan agar mengecek kembali penggunaan senjata dan munisi

Kasdam XVIII/Kasuari, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga kembali ingatkan seluruh pimpinan satuan agar mengecek kembali penggunaan senjata dan munisi

Manokwari, SemeruPost – Kasdam XVIII/Kasuari, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga kembali ingatkan seluruh pimpinan satuan agar mengecek kembali penggunaan senjata dan munisi, jangan sampai kejadian anggota tertangkap menjual munisi diwilayah Kodam XVIII/Kasuari.

Penekanan penting ini disampaikan Kasdam saat memimpin apel olahraga raga pagi, di lapangan upacara Makodam, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Kamis (9/6/2022).

Seluruh pimpinan dan komandan satuan supaya bertanggungjawab memastikan penggunaan senjata dan munisi harus sesuai prosedur, begitu juga gudang senjata yakinkan administrasi serta pengamanan penggunaan senjata dan munisi jangan sekali-kali ada kekeliruan, semua harus tercatat dan diawasi dengan benar.

“Para Dansat agar lakukan pemeriksaan sampai dengan kepada satuan jajaran paling bawah yang menggunakan senjata. Ini penting karena penjualan munisi tidak sebanding dengan apa yang kita jual dan konsekuensinya dipecat sehingga dapat merugikan diri sendiri, keluarga dan orang terdekat,” ucap Kasdam.

Seluruh anggota harus paham dan mengerti, apa pun alasannya tidak boleh menjual munisi ataupun menggunakan senjata dalam skala yang tidak penting yang tidak ada kaitan dengan tugas. Kalau tak perlu sekali lebih baik tidak usah risikonya berat, ucap putra asli Papua ini.

Berikutnya, Kasdam juga mengingatkan seluruh anggota untuk jaga kesehatan, jangan ada yang sakit.

“Rajin-rajinlah berolahraga, segera berobat, dan jangan lupa dicek juga perkembangan kesehatannya, kalau kesehatan terjaga tentu tugas pokok tidak terhambat,” tegas Kasdam. (Pendam XVIII/Ksr)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danrem 151/Binaiya Bacakan Amanat Kasad pada Upacara 17-an
Patroli Dialogis Polsubsektor Pelni Imbau Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Aman
Polsek Kawasan Kali Baru Cegah Dini Tawuran di Sekolah
Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran
Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan
Patroli Dialogis Satsamapta untuk Pilkada Aman dan Cegah Tawuran
Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai
Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 14:17 WIB

Danrem 151/Binaiya Bacakan Amanat Kasad pada Upacara 17-an

Senin, 18 November 2024 - 14:00 WIB

Patroli Dialogis Polsubsektor Pelni Imbau Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Aman

Senin, 18 November 2024 - 11:41 WIB

Polsek Kawasan Kali Baru Cegah Dini Tawuran di Sekolah

Minggu, 17 November 2024 - 12:46 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang Cooling Sistem Pilkada dan Cegah Tawuran

Minggu, 17 November 2024 - 12:33 WIB

Patroli Kamtibmas Malam Cegah Tawuran di Titik Rawan Gangguan

Sabtu, 16 November 2024 - 13:25 WIB

Bhabinkamtibmas: Cegah Tawuran dan Ciptakan Pilkada Damai

Jumat, 15 November 2024 - 22:21 WIB

Klarifikasi Kapuspen TNI Terkait Foto Pamen TNI Bersama Ivan Sugianto

Jumat, 15 November 2024 - 17:31 WIB

Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Jepang

Berita Terbaru