AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kasum TNI Pimpin Acara Penyerahan Kendaraan Dinas UO Mabes TNI dan Alat Kesehatan di Mabes TNI

Kamis, 1 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Staf Umum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan, S.E., M.M., memimpin acara penyerahan kendaraan Dinas UO Mabes TNI dan penerimaan Alat Kesehatan (Alkes) dan obat-obatan dari Kementerian Kesehatan dan PT. Deksa Medica

Kepala Staf Umum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan, S.E., M.M., memimpin acara penyerahan kendaraan Dinas UO Mabes TNI dan penerimaan Alat Kesehatan (Alkes) dan obat-obatan dari Kementerian Kesehatan dan PT. Deksa Medica

Jakarta, SemeruPost – Kepala Staf Umum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan, S.E., M.M., memimpin acara penyerahan kendaraan Dinas UO Mabes TNI dan penerimaan Alat Kesehatan (Alkes) dan obat-obatan dari Kementerian Kesehatan dan PT. Deksa Medica, bertempat Plaza gedung pimpinan Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (01/08/2024)

Dalam sambutannya, Kasum TNI menyampaikan kendaraan Dinas yang diterima akan menjadi elemen penting dalam menunjang kelancaran berbagai tugas TNI dan penyerahan alat kesehatan serta obat-obatan akan sangat bernilai bagi kepentingan organisasi TNI, khususnya Puskes TNI dan jajarannya.

“Saya percaya bahwa kendaraan-kendaraan ini akan menjadi bagian penting dalam mendukung kelancaran berbagai misi dan tugas-tugas TNI. Sedangkan alat kesehatan dan obat-obatan yang diserahkan hari ini sangat besar artinya bagi kepentingan organisasi TNI khususnya Puskes TNI dan jajarannya dalam mendukung pelaksanaan tugas dalam melayani kesehatan personel TNI,” ungkap Kasum TNI.

Di akhir sambutannya, Kasum TNI mengucapkan selamat kepada Satker yang akan menerima kendaraan dinas serta ucapkan terima kasih kepada Kapuskris Kementerian Kesehatan RI dan Direktur PT Dexa Medica. Turut hadir dalam acara penyerahan Irjen TNI, Koorsahli Panglima TNI, para Asisten Panglima TNI, para Kabalakpus TNI, Kepala Pusat Krisis Kesehatan (Kapuskris) Kementerian Kesehatan RI dan Direktur PT Dexa Medica serta para undangan lainnya.

#tniprima
#tnipatriotnkri
#nkrihargamati
#tnikuatrakyatbermartabat

Autentikasi : Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru