AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Kogabwilhan I Berbagi dan Peduli Semeru

Selasa, 14 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pangkogabwilhan I Laksdya TNI I Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla. mengirim bantuan kemanusiaan untuk para korban bencana alam erupsi

Pangkogabwilhan I Laksdya TNI I Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla. mengirim bantuan kemanusiaan untuk para korban bencana alam erupsi

KEPRI, SemeruPost – Pangkogabwilhan I Laksdya TNI I Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla. mengirim bantuan kemanusiaan untuk para korban bencana alam erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Selasa (14/12/2021).

Beberapa waktu lalu, Kabar duka datang dari wilayah Kabupaten Malang dan Lumajang, Jawa Timur. Gunung Semeru mengalami erupsi dengan mengeluarkan asap dan debu vulkanik yang sangat tebal yang menyebabkan terjadi bencana kematian dan kerugian bagi masyarakat.

Dengan keadaan tersebut, Kogabwilhan I mengirimkan paket bantuan untuk warga di lokasi pengungsian. Bantuan tersebut berupa kebutuhan sembako hingga kebutuhan lainnya, dengan total 64 paket sembako untuk korban Semeru di Lumajang.

Pangkogabwilhan I menyampaikan bahwa bantuan ini merupakan bentuk kepedulian dari Kogabwilhan I terhadap korban Semeru, yang terjadi di Lumajang berapa waktu lalu. Semoga bantuan ini dapat meringankan korban erupsi Gunung Semeru dan saudara kita yang ada di Lumajang.

“Semoga saudara kita di sana dapat tabah dan diberi kekuatan dengan apa yang terjadi dan bisa kembali normal dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari,” ujarnya.(***)

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru