Komandan Satgas Indo RDB Lepas 250 Personel Kembali ke Tanah Air

Senin, 22 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO Kolonel Inf Made Sandy Agusto hadir di Bandara Bunia, melepas keberangkatan Chalk 1

Komandan Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO Kolonel Inf Made Sandy Agusto hadir di Bandara Bunia, melepas keberangkatan Chalk 1

Kongo, SemeruPost – Komandan Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO Kolonel Inf Made Sandy Agusto hadir di Bandara Bunia, melepas keberangkatan Chalk 1 Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO yang akan terbang menuju Transit Camp Goma dalam rangka pelaksanaan rotasi kontingen Indonesia, Bunia, Republik Demokratik Kongo, Senin (22/04/2024).

Chalk 1 yang terdiri dari 250 personel Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO dibagi menjadi tiga kali sorti penerbangan Bunia-Goma. Penerbangan chalk 1 berjalan dengan lancar atas kedisiplinan seluruh personel Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO dalam mentaati peraturan yang telah ditetapkan oleh pihak MONUSCO maupun peraturan yang ada dalam bandara setempat.

#tniprima
#profesional
#responsif
#integratif
#modern
#adaptif

Autentikasi:Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Helikopter Carakal H-225M TNI AU Berhasil Tembus Daerah Terisolir Distribusikan Bantuan dan Evakuasi Korban
Menhan Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja di Kemhan
Babinsa Koramil 02/Timika Beri Wasbang dan Latihan PBB di SMP Cordova
Babinsa Kuala Kencana Beri Komsos Motivasi Kepada Petani Nanas
Pasukan TNI Polri Gerak Cepat Lakukan Evakuasi Korban OPM
Pasukan TNI-POLRI Berhasil Evakuasi Jenazah Alexsander Parapak Korban Penembakan OPM
Pangdam XVI/Pattimura Pimpin Sertijab Danrem 151/Binaiya
Panglima TNI Menghadiri Sertijab US Indopacom Commander di Hawaii, AS

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 15:02 WIB

Helikopter Carakal H-225M TNI AU Berhasil Tembus Daerah Terisolir Distribusikan Bantuan dan Evakuasi Korban

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:48 WIB

Menhan Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja di Kemhan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 20:16 WIB

Babinsa Koramil 02/Timika Beri Wasbang dan Latihan PBB di SMP Cordova

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:23 WIB

Babinsa Kuala Kencana Beri Komsos Motivasi Kepada Petani Nanas

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:41 WIB

Pasukan TNI Polri Gerak Cepat Lakukan Evakuasi Korban OPM

Sabtu, 4 Mei 2024 - 00:05 WIB

Pangdam XVI/Pattimura Pimpin Sertijab Danrem 151/Binaiya

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:24 WIB

Panglima TNI Menghadiri Sertijab US Indopacom Commander di Hawaii, AS

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:41 WIB

Jumat Curhat Polres Pelabuhan Tanjung Priok dengan Pekerja PT. Indonesia Kendaraan Terminal

Berita Terbaru