AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

KRI SIM-367 Gantikan KRI DPN-365 Emban Mandat MTF XXVIII-P/UNIFIL

Jumat, 17 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) melaksanakan upacara Tranfer of Authority (ToA) dengan KRI Diponegoro-365

KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) melaksanakan upacara Tranfer of Authority (ToA) dengan KRI Diponegoro-365

Lebanon, SemeruPost – Lanjutkan mandat Persatuan Bangsa Bangsa (PBB) sebagai unsur Maritime Task Force (MTF), KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) melaksanakan upacara Tranfer of Authority (ToA) dengan KRI Diponegoro-365 (KRI DPN-365) yang dipimpin langsung oleh MTF Commander RADM Richard Kersten di Dermaga 4 Pelabuhan Beirut, Lebanon, Jumat (17/01).

Dalam Upacara tersebut, Dansatgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL Letkol Laut (P) Anugerah Annurullah menerima penyerahan Bendera United Nations (UN) dari Dansatgas MTF TNI Konga XXVIII-O/UNIFIL Letkol Laut (P) Wirastyo Haprabu yang disaksikan langsung oleh MTF Commander selaku Inspektur Upacara.

MTF Commander dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada Satgas lama atas pengabdian dan berbagai capaian yang telah mengharumkan Indonesia di kancah global. “Satgas lama agar tetap terus menjaga kewaspadaan dalam membawa personel dan Alutsista, selamat kembali ke Tanah Air”, ungkap RADM Richard Kersten.

Lebih lanjut MTF Commander menekankan kepada Satgas baru untuk segera beradaptasi dengan kondisi terkini dan memberikan pengabdian serta profesionalisme terbaik untuk keberhasilan misi selama satu tahun mendatang dan mampu memenuhi segala tuntutan tugas yang diemban di tengah situasi daerah misi yang sangat dinamis.

Upacara ToA ini merupakan acara puncak dalam rangkaian serah terima Satgas MTF TNI Kontingen Garuda UNIFIL. Sebelumnya, kedua Satgas juga telah melaksanakan CO Talk dan hand over/ take over (HOTO) internal Troop Contributing Country (TCC) Indonesia sejak 15 sampai dengan 16 Januari 2025.

#tniprima
#profesional
#responsif
#inovatif
#modern
#adaptif
#mtfunifil

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto

Facebook Comments Box

Berita Terkait

LMND DKJ Akan Menyelenggarakan Aksi, Evaluasi 100 Hari Kabinet Merah-Putih
Panglima TNI Dampingi Presiden RI Berikan Pengarahan Kepada Dansat Jajaran TNI
Panglima TNI Hadiri Sidang Perdana Dewan Pertahanan Nasional
Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Pengarahan Presiden di Istana Kepresidenan
FKGHN Nasional Menolak Guru Swasta Dalam Proses Rekrutmen P3K
Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Harlah ke-102 Nahdlatul Ulama
UNPM Preparatory Meeting Hasilkan Penguatan Komitmen untuk Misi Pemeliharaan Perdamaian
Athan RI Kairo Kunjungi Kepala Staf AL Mesir

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:43 WIB

LMND DKJ Akan Menyelenggarakan Aksi, Evaluasi 100 Hari Kabinet Merah-Putih

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:16 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Berikan Pengarahan Kepada Dansat Jajaran TNI

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:13 WIB

Panglima TNI Hadiri Sidang Perdana Dewan Pertahanan Nasional

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:01 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Pengarahan Presiden di Istana Kepresidenan

Kamis, 6 Februari 2025 - 22:48 WIB

FKGHN Nasional Menolak Guru Swasta Dalam Proses Rekrutmen P3K

Rabu, 5 Februari 2025 - 21:43 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Harlah ke-102 Nahdlatul Ulama

Rabu, 5 Februari 2025 - 20:22 WIB

UNPM Preparatory Meeting Hasilkan Penguatan Komitmen untuk Misi Pemeliharaan Perdamaian

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:57 WIB

Athan RI Kairo Kunjungi Kepala Staf AL Mesir

Berita Terbaru

Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H., M.Tr.Opsla., memimpin jalannya Entry Meeting Pemeriksaan BPK RI

News

Bakamla RI Siap Jalani Pemeriksaan Laporan Keuangan

Senin, 10 Feb 2025 - 21:52 WIB

Berita Photo

Polres Tuban Berhasil Mengungkap Kasus Narkoba Di Wilayah Sanori

Senin, 10 Feb 2025 - 21:25 WIB

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto kembali melakukan rotasi dan mutasi sejumlah posisi strategis di lingkungan Tentara Nasional Indonesia

News

Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 65 Perwira Tinggi TNI

Senin, 10 Feb 2025 - 21:09 WIB