AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Menhan Prabowo Ziarah ke TMP Seroja Atambua Mengenang Pahlawan Gugur di Timor Timur

Minggu, 3 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahahan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT)

Menteri Pertahahan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT)

NTT, SemeruPost – Menteri Pertahahan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT), Minggu (3/9).

Agenda pertama setibanya Menhan di Atambua yaitu, berziarah ke Taman Makam Pahlawan Seroja Atambua, NTT. Menhan ketika tiba di pintu gerbang Taman Makam Pahlawan Seroja Haliwen Atambua disambut oleh ribuan warga NTT.

Kegiatan Menhan ini dalam rangka mengenang 48 Tahun jasa para pahlawan yang gugur di Timor Timur. Menhan Prabowo dalam kesempatan itu, tampak meletakkan karangan bunga dan menaburkan bunga ke para Pejuang Pahlawan Timor Timur.

Menhan dalam kedatangannya disambut oleh Bupati Belu, dr. Agustinus Taolin, Wakil Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Laksamana Madya TNI Prof. Dr. Ir. Amarullah Octavian, M.Sc., DESD., ASEAN Eng, Warek IV Unhan RI Mayor Jenderal TNI Dr. Ir. Susilo Adi Purwantoro, S.E., M.Eng.Sc., CIAnR., CIDAR., IPU., CIPA., ASEAN Eng, Danrem 161/Ws, Brigjen TNI Febriel Buyung Sikumbang, S.H., M.M. Selanjutnya Menhan Prabowo menuju Kampus Politeknik Pertahanan (Poltekhan) UNHAN RI di Atambua. (Biro Humas Setjen Kemhan)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Presiden Prabowo Saksikan Penyerahan Aset Rampasan Korupsi untuk PT Timah
Panglima TNI Hadiri Penganugerahan Pangkat Istimewa dan Pelantikan Menteri Kabinet Merah Putih di Istana Negara
Panglima TNI dan Menhan RI Hadiri Raker dengan Komisi I DPR RI Bahas Penyesuaian Anggaran 2026
Panglima TNI Dampingi Menhan RI Sambut Kedatangan KRI Brawijaya-320
Hukum Ketatanegaraan Tidak Mengenal DPR Non Aktif Tetapi Pergantian Antar Waktu
Panglima TNI Ajak Masyarakat Ciptakan Rasa Aman dan Damai
Panglima TNI Hadiri APKASI Otonomi Expo 2025
Panglima TNI Dampingi Presiden RI Beri Pembekalan Kepala Sekolah dan Guru Sekolah Rakyat

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Presiden Prabowo Saksikan Penyerahan Aset Rampasan Korupsi untuk PT Timah

Rabu, 17 September 2025 - 21:10 WIB

Panglima TNI Hadiri Penganugerahan Pangkat Istimewa dan Pelantikan Menteri Kabinet Merah Putih di Istana Negara

Selasa, 16 September 2025 - 18:11 WIB

Panglima TNI dan Menhan RI Hadiri Raker dengan Komisi I DPR RI Bahas Penyesuaian Anggaran 2026

Senin, 8 September 2025 - 19:44 WIB

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Sambut Kedatangan KRI Brawijaya-320

Selasa, 2 September 2025 - 12:05 WIB

Hukum Ketatanegaraan Tidak Mengenal DPR Non Aktif Tetapi Pergantian Antar Waktu

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 20:11 WIB

Panglima TNI Ajak Masyarakat Ciptakan Rasa Aman dan Damai

Kamis, 28 Agustus 2025 - 20:32 WIB

Panglima TNI Hadiri APKASI Otonomi Expo 2025

Jumat, 22 Agustus 2025 - 12:20 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Beri Pembekalan Kepala Sekolah dan Guru Sekolah Rakyat

Berita Terbaru

Berita Photo

Sapudi Luka, HCML Tunjukkan Kasih Melalui Bantuan Kemanusiaan

Sabtu, 4 Okt 2025 - 19:17 WIB