AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Panglima TNI: Demi Kesehatan Keluarga dan Lingkungan Laksanakan Isolasi Terpusat dan Vaksinasi

Minggu, 29 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI bersama Kapolri meninjau Lokasi Isolasi Terpusat (Isoter) bagi masyarakat Bali dan sekitarnya

Panglima TNI bersama Kapolri meninjau Lokasi Isolasi Terpusat (Isoter) bagi masyarakat Bali dan sekitarnya

Bali, SemeruPost – Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P., bersama Kapolri Jenderal Pol Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., meninjau Lokasi Isolasi Terpusat (Isoter) bagi masyarakat Bali dan sekitarnya, bertempat di Hotel Grand Inna Bali, Minggu (29/8/2021).

Di hadapan para pasien yang sedang melaksanakan Isoter, Panglima TNI menghimbau agar menyampaikan kepada saudara atau kerabat mereka yang masih melaksanakan isoman untuk mau melaksanakan isoter demi kesehatan keluarga dan lingkungan.

Dalam kesempatan tersebut, Panglima TNI berkesempatan berdialog dengan pasien yang sedang melaksanakan Isoter. “Bapak Ibu, bagaimana tempat Isoternya cukup nyaman kan, lalu makanannya bagaimana?” tanyanya.

Pertanyaan Panglima TNI langsung disambut jawaban Perwakilan Pasien Isoter. “Nyaman sekali Panglima, makanannya pun nikmat serta pemandangan indah menaikkan imun kami,” jawab perwakilan pasien.

“Saya berpesan walaupun pemandangan indah, makanan juga nikmat, tapi ya jangan di extend (perpanjang) harinya,” canda Panglima TNI yang disambut tawa dari pasien Isoter.

Panglima TNI berharap agar para pasien lekas diberikan kesembuhan. (****)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Program Swasembada Pangan Nasional di Merauke
Dansatgas Operasi Bantuan Filipina: Keamanan dan Keselamatan Adalah Utama
Operasi Mantap Praja Jaya 2024: Polda Metro Jaya Turunkan Personel untuk Amankan Kampanye Pilkada
Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas dan Pilkada Damai
TNI dan Angkatan Bersenjata Australia Gelar Latgabma Keris Woomera 2024
Bhabinkamtibmas Muara Angke Sampaikan Pesan Cegah Tawuran dan Pilkada Aman
Pangkoopsud I Pimpin Upacara Pembukaan Open Tournament Drone and Pylon Race Panglima TNI Cup
Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 76 Perwira Tinggi TNI

Berita Terkait

Minggu, 3 November 2024 - 19:12 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Program Swasembada Pangan Nasional di Merauke

Minggu, 3 November 2024 - 16:24 WIB

Dansatgas Operasi Bantuan Filipina: Keamanan dan Keselamatan Adalah Utama

Minggu, 3 November 2024 - 15:29 WIB

Operasi Mantap Praja Jaya 2024: Polda Metro Jaya Turunkan Personel untuk Amankan Kampanye Pilkada

Minggu, 3 November 2024 - 15:05 WIB

Unit Lantas Beri Imbauan Kamseltibcarlantas dan Pilkada Damai

Minggu, 3 November 2024 - 13:07 WIB

TNI dan Angkatan Bersenjata Australia Gelar Latgabma Keris Woomera 2024

Sabtu, 2 November 2024 - 19:15 WIB

Pangkoopsud I Pimpin Upacara Pembukaan Open Tournament Drone and Pylon Race Panglima TNI Cup

Sabtu, 2 November 2024 - 16:42 WIB

Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 76 Perwira Tinggi TNI

Sabtu, 2 November 2024 - 16:11 WIB

Korem 012/TU Dukung Swasembada Pangan dengan Panen Jagung

Berita Terbaru