AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Panglima TNI Kunjungan Kerja Ke Singapura

Rabu, 15 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono melakukan kunjungan kehormatan kepada Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Long, bertempat di Istana Negara Singapura

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono melakukan kunjungan kehormatan kepada Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Long, bertempat di Istana Negara Singapura

Singapura, SemeruPost – Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono bersama Asintel Panglima TNI Laksda TNI Angkasa Dipua, Asops Panglima TNI Mayjen TNI Agus Suhardi dan Kapuskersin TNI Laksma TNI Bambang Dharmawan melakukan kunjungan kehormatan kepada Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Long, bertempat di Istana Negara Singapura, Rabu (15/3/2023).

Kepada Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Long, Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono menyampaikan komitmen untuk terus meningkatkan kerja sama dengan Singapore Armed Forces (SAF) dalam peningkatan kapabilitas dan Confidence Building Measures, seperti melanjutkan kesepakatan dalam Defense Cooperation Agreement (DCA) dan Indonesia-Singapore Coordinated Patrol (Patkor Indosin).

Usai melaksanakan kunjungan ke Perdana Menteri Singapura, Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono beserta delegasi juga melakukan kunjungan kehormatan kepada Menteri Pertahanan Republik Singapura Y.M. Dr. Ng Eng Hen dan Panglima Angkatan Bersenjata Singapura Letnan Jenderal Melvyn Ong, Ppa (E), dalam rangka peningkatan hubungan kerja sama TNI dengan negara sahabat, khususnya yang berbatasan langsung dengan Indonesia, sehingga negara-negara di kawasan dapat saling berbagi dan bekerja sama menangani berbagai permasalahan dan ancaman yang ada untuk kepentingan bersama.

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Letkol Arm Suhendro Oktosatrio

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi
Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja
Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak
Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN
Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI
Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel
Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Tinjau Dapur Sehat Dukung Program Pemerintah Makan Sehat Bergizi

Selasa, 12 November 2024 - 16:31 WIB

Athase Pertahanan RI Terima Penghargaan dari Pemerintah Kerajaan Kamboja

Senin, 11 November 2024 - 20:57 WIB

Kapolri: Cooling System Terus Diupayakan Cegah Polarisasi Pilkada Serentak

Senin, 11 November 2024 - 18:01 WIB

Sinergi TNI-ATR/BPN: Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri ATR/BPN

Senin, 11 November 2024 - 17:06 WIB

Kapuspen TNI Hadiri Konferensi Nasional Dewan Pengurus Nasional PPWI

Senin, 11 November 2024 - 15:06 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin: Jaga Netralitas TNI Jelang Pilkada Serentak di Sulsel

Jumat, 8 November 2024 - 21:41 WIB

Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kamis, 7 November 2024 - 21:20 WIB

Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024

Berita Terbaru