AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Panglima TNI Tegaskan Jangan Ada Insiden Penembakan di Natuna

Senin, 20 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I

Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I

Jakarta, SemeruPost – Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Hetty Andika Perkasa melaksanakan kunjungan kerja ke Markas Komando Armada I, Jl. Gunung Sahari, Jakarta Pusat, Senin (20/12/2021), disambut oleh Wakasal Laksdya TNI Ahmadi Heri Purwono, didampingi Wakil Ketua Umum Jalasenastri Ny. Wiek Ahmadi Heri, dan Pangkogabwilhan I Laksdya TNI Muhammad Ali serta Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) I Laksda TNI Arsyad Abdullah, didampingi Ketua Daerah Jalasenastri Armada I Ny. Ifa Arsyad Abdullah.

Dalam kunjungannya, Jenderal TNI Andika Perkasa menerima paparan Pangkoarmada I berkaitan Tugas Koarmada I, di antaranya menegakkan kedaulatan dan hukum di laut serta melaksanakan Operasi Tempur Laut (Opspurla), selain itu juga dilaporkan tentang situasi terkini di laut Natuna Utara. Di akhir kunjungannya, Panglima TNI berpesan kepada seluruh prajurit Koarmada I agar selalu disiplin dan menegaskan jangan ada insiden penembakan di Natuna. (****)

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru