AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Perwakilan TNI Kunjungi Jenderal (Purn) Endriartono Sutarto Perkuat Silaturahmi dengan Purnawirawan

Kamis, 26 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI Mayjen TNI (Mar) Siswoto, M.Tr.Opsla., beserta rombongan melaksanakan kunjungan kehormatan

Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI Mayjen TNI (Mar) Siswoto, M.Tr.Opsla., beserta rombongan melaksanakan kunjungan kehormatan

Jakarta, SemeruPost – Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI Mayjen TNI (Mar) Siswoto, M.Tr.Opsla., beserta rombongan melaksanakan kunjungan kehormatan atau anjangsana ke kediaman mantan Panglima TNI Jenderal TNI (Purn) Endriartono Sutarto, di Cijantung, Jakarta Timur. Kamis (26/9/2024).

Dalam perbincangannya, Jenderal TNI (Purn) Endriartono Sutarto menyoroti kemajuan pesat yang telah dicapai oleh TNI, khususnya dalam hal modernisasi Alutsista dan kesejahteraan prajurit di mana kemajuan ini merupakan langkah signifikan dalam memperkuat pertahanan nasional.

Beliau juga melihat pentingnya industri pertahanan dalam negeri untuk mendukung kemandirian Alutsista TNI. Dengan memiliki industri yang mampu memproduksi Alutsista secara mandiri, dapat menjadi tahap keberlanjutan dan kesiapan TNI dalam menjaga kedaulatan negara dapat lebih terjamin.

Anjangsana ini adalah suatu bagian dari tradisi tahunan TNI dalam rangka menyambut HUT TNI ke-79. Hal ini merupakan bentuk penghormatan dan upaya menjaga tali silaturahmi dengan para purnawirawan yang telah memberikan kontribusi besar dalam perkembangan TNI.

Turut hadir mendampingi Mayjen TNI (Mar) Siswoto, yakni Pa Sahli Tk. II Poldagri Sahli Bid. Polkamnas Panglima TNI Marsma TNI Sentot Adhi Kurnianto, S.H., M.H, Paban IV/Komsos Ster TNI Budi Saroso dan Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi, S.T., M.Tr.Hanla., M.M.

#tniprima
#tnipatriotnkri
#nkrihargamati
#tnikuatrakyatbermartabat

Autentikasi: Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru