AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Rakorter TNI 2024 Perkuat Improvisasi dan Inovasi Binter untuk Menjaga Kemanunggalan TNI-Rakyat

Selasa, 5 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat Koordinasi Teritorial (Rakor Ter) TNI TA 2024, bertempat di Aula Gatot Soebroto, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur

Rapat Koordinasi Teritorial (Rakor Ter) TNI TA 2024, bertempat di Aula Gatot Soebroto, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur

Jakarta, SemeruPost – Pembinaan teritorial (Binter) memerlukan improvisasi dan inovasi yang selalu dinamis serta mengikuti perkembangan situasi dan kondisi bangsa, dan juga diperlukan sinergitas dengan komponen bangsa lainnya guna menjaga kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Hal tersebut disampaikan Irjen TNI Letjen TNI (Mar) Suhartono saat membuka Rapat Koordinasi Teritorial (Rakor Ter) TNI TA 2024, bertempat di Aula Gatot Soebroto, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (5/3/2024).

Selanjutnya Irjen TNI mengatakan bahwa kegiatan teritorial TNI dilaksanakan melalui kegiatan ketahanan wilayah, komunikasi sosial dan bakti TNI guna membangun kemanunggalan TNI-Rakyat dan pemberdayaan wilayah pertahanan secara dini dalam rangka mewujudkan ruang, alat dan kondisi juang yang tangguh.

“Berbagai pelaksanaan program dan pembinaan teritorial yang dilakukan satuan komando kewilayahan TNI telah mampu telah menunjukan hasil yang baik serta memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat,” ujar Letjen TNI Bambang Ismawan.

Rapat koordinasi tahun ini mengusung tema “Binter TNI Sinergi Menuju Indonesia Maju” yang diikuti oleh para peserta pejabat teritorial dari jajaran Mabes TNI, TNI AD, TNI AL dan TNI AU.

#tniprima
#tnipatriotnkri
#nkrihargamati
#tnikuatrakyatbermartabat

Autentikasi : Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi

Berita Terkait

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik
TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Senin, 22 Desember 2025 - 19:37 WIB

TNI Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Bela Negara

Berita Terbaru