AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Ringankan Beban Orang Tua, Yonif 126/KC Bagikan Baju dan Buku Tulis Kepada Anak-anak Perbatasan

Selasa, 15 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 126/KC Pos Kalilapar membagikan seragam sekolah dan buku tulis untuk anak-anak sekolah di Kampung Sach

Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 126/KC Pos Kalilapar membagikan seragam sekolah dan buku tulis untuk anak-anak sekolah di Kampung Sach

Keerom, SemeruPost – Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 126/KC Pos Kalilapar membagikan seragam sekolah dan buku tulis untuk anak-anak sekolah di Kampung Sach, Distrik Web, Kabupaten Keerom.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti, Letkol Inf Dwi Widodo, S.H., M.Han. dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua, Selasa (15/03/2022).

“Pembagian baju seragam dan alat tulis gratis oleh Satgas, bertujuan untuk meringankan beban orang tua yang ekonominya masih lemah sementara anak-anaknya masih sekolah,” ungkap Dansatgas.

Kepala Kampung Sach, Bapak Laurentz Ibe (48) merasa senang dan mengucapkan terima kasih atas kepedulian personel Pos Kalilapar kepada masyarakat. “Kami sebagai masyarakat sangat senang atas kehadiran bapak TNI di sini, di mana selalu memberikan manfaat terutama dalam mengatasi kesulitan yang dihadapi masyarakat di sini,” ucapnya. (Pen Satgas Pamtas Yonif 126/KC)

Berita Terkait

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI
Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki
Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki
Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden
Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:18 WIB

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wapang TNI dan Kasum TNI Hadiri Konferensi Pers Satgas Penertiban Kawasan Hutan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:26 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menteri Pertahanan RI ke Pakistan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:28 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja di Bosnia dan Herzegovina

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Kunjungan ke Turki

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

Wakil Panglima TNI Dampingi Menhan RI Pada Pertemuan 2+2 Perdana di Turki

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Peran TNI dalam Ketahanan Pangan Mendapat Apresiasi Presiden

Senin, 29 Desember 2025 - 19:18 WIB

Rekonstruksi Pascabencana: Panglima TNI Prioritaskan Hunian, Jembatan, dan Layanan Publik

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kasad, Kasal dan Kasau mendampingi Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin

Sosial & Politik

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI

Senin, 26 Jan 2026 - 16:18 WIB