AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Satgas MTF TNI XXVIII-P/UNIFIL Laksanakan Latihan Manuver di Laut Mediterania

Rabu, 19 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL melaksanakan Miscellenous Exercise (Miscex 831), Advance Manuevering Exercise dan Fly Exercise

Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL melaksanakan Miscellenous Exercise (Miscex 831), Advance Manuevering Exercise dan Fly Exercise

Lebanon, SemeruPost – KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) sebagai unsur Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL melaksanakan Miscellenous Exercise (Miscex 831), Advance Manuevering Exercise dan Fly Exercise (FLYEX) bersama dengan unsur MTF 448 UNIFIL lainnya di Area of Maritime Operation (AMO) perairan Mediterania, Lebanon, Rabu (19/02/2025).

Latihan bersama ini melibatkan beberapa kapal perang yaitu dua kapal jenis Corvette, KRI SIM-367 (Indonesia) dan BNS Sangram-F113 (Bangladesh), satu kapal jenis Frigate yaitu HS Nikiforos Fokas (F-466), serta Heli AS 565 Mbe Panther HS-1306 sebagai unsur udara.

Seluruh kapal membentuk beberapa formasi untuk menghadapi berbagai simulasi ancaman dan membentuk pertahanan dari kontak permukaan dan udara yang teridentifikasi sebagai musuh dalam peperangan laut.

Komandan KRI SIM-367 sekaligus Dansatgas MTF TNI Konga XXVIII/P UNIFIL, Letkol Laut (P) Anugerah Annurullah menjelaskan bahwa latihan ini selain untuk memperkuat interoperabilitas antar kapal-kapal yang tergabung dalam MTF 448 UNIFIL, secara internal juga bertujuan untuk melatih para prajurit khususnya tim anjungan dan tim PIT dalam manuver kapal dengan membentuk formasi serta menghitung halu, waktu, kecepatan dan ketepatan dalam menempati posisi yang ditentukan.

#tniprima
#profesional
#responsif
#inovatif
#modern
#adaptif

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kasum TNI Pimpin Sertijab Danjen Akademi TNI, Aspers Panglima TNI dan Aster Panglima TNI
Panglima TNI Salurkan Bantuan Kendaraan dan Materiil
Kodim 1710/Mimika Gelar Coffee Morning Bersama Awak Media se-Kabupaten Mimika
Satgas TMMD 123 Kodim 1510/Sula Lanjutkan Sasaran Pembangunan Talud Sepanjang 200 meter
Panglima TNI Resmikan Masjid Al-Mu’min di Jatikarya Bekasi
Perwira Psikologi TNI Beri Pelatihan Kesehatan Mental Kepada Personel Pemeliharaan Perdamaian di Lebanon
TMMD ke-123 TA. 2025 Kodim 1510/Sula: Bukti Kemanunggalan TNI dengan Rakyat
Babinsa Timika Berikan Motivasi Kepada Petani Jagung Wilayah Binaan

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 22:36 WIB

Kasum TNI Pimpin Sertijab Danjen Akademi TNI, Aspers Panglima TNI dan Aster Panglima TNI

Jumat, 21 Februari 2025 - 22:28 WIB

Panglima TNI Salurkan Bantuan Kendaraan dan Materiil

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:47 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Coffee Morning Bersama Awak Media se-Kabupaten Mimika

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:40 WIB

Satgas TMMD 123 Kodim 1510/Sula Lanjutkan Sasaran Pembangunan Talud Sepanjang 200 meter

Kamis, 20 Februari 2025 - 17:24 WIB

Perwira Psikologi TNI Beri Pelatihan Kesehatan Mental Kepada Personel Pemeliharaan Perdamaian di Lebanon

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:57 WIB

TMMD ke-123 TA. 2025 Kodim 1510/Sula: Bukti Kemanunggalan TNI dengan Rakyat

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:45 WIB

Babinsa Timika Berikan Motivasi Kepada Petani Jagung Wilayah Binaan

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:13 WIB

Satgas MTF TNI XXVIII-P/UNIFIL Laksanakan Latihan Manuver di Laut Mediterania

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto didampingi Anggota Komisi I DPR RI Desy Ratnasari, menyerahkan bantuan kendaraan dan materiil

News

Panglima TNI Salurkan Bantuan Kendaraan dan Materiil

Jumat, 21 Feb 2025 - 22:28 WIB