AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Satgas Yonif 143/TWEJ Ajarkan Masyarakat Cara Membuat Minyak Kelapa

Rabu, 14 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Yonif 143/TWEJ memotori masyarakat di pedalaman Papua untuk hidup mandiri dengan cara mengajarkan masyarakat membuat minyak kelapa

Satgas Yonif 143/TWEJ memotori masyarakat di pedalaman Papua untuk hidup mandiri dengan cara mengajarkan masyarakat membuat minyak kelapa

Papua, SemeruPost – Kembali Satgas Yonif 143/TWEJ memotori masyarakat di pedalaman Papua untuk hidup mandiri dengan cara mengajarkan masyarakat membuat minyak kelapa di Kampung Umuaf, Distrik Web, Kabupaten Keerom, Papua, Rabu (14/6/2023).

Berawal dari niat ingin menjadikan masyarakat di pedalaman Papua yang mandiri Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Ubrub mengajarkan cara membuat minyak goreng kelapa, hal ini dilakukan agar menghemat pengeluaran dari masyarakat untuk membeli minyak goreng mengingat harga minyak goreng yang semakin mahal dan jarak yang ditempuh lumayan jauh maka dari itu Satgas Yonif 143/TWEJ hadir dan memelopori masyarakat di pedalaman Papua.

Dijelaskan oleh Dankipur II Lettu Inf Supriyono kegiatan tersebut merupakan salah satu wujud pengamalan Sapta Marga dan Sumpah Prajurit Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Ubrub dalam mengatasi kesulitan rakyat di sekelilingnya yakni dengan memberikan solusi yang mudah untuk dilakukan oleh masyarakat setempat.

“Kehadiran kami ini bukan semata-mata hanya untuk menjaga perbatasan akan tetapi kami disini selalu berusaha memberikan solusi di setiap kesulitan yang dialami oleh warga sekitar dan juga sebagai bentuk pengalaman Sapta Marga dan Sumpah Prajurit kami,” jelas Dankipur II.

Sementara itu, dengan adanya kegiatan ini masyarakat Kampung Umuaf sangat berterima kasih banyak atas apa yang telah dilakukan oleh Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Ubrub.

Seperti halnya yang dikatakan oleh Jhon Philip (35) dan Maria Tuu (30) mengucapkan terima kasih kepada Bapak TNI yang telah memberikan ilmunya semoga menjadi bermanfaat untuk masyarakat Kampung Umuaf dan bisa memanfaatkan hasil alam sekitar yang akan dijual untuk meningkatkan ekonomi masyarakat nantinya.

“Kami berterima kasih banyak kepada Bapak TNI yang sudah bersedia dengan sukarela mengajakan kami cara memanfaatkan kelapa dan diolah menjadi minyak goreng, semoga dengan ini kedepan kami bisa memenuhi kebutan kami disini dan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat di pedalaman Papua ini,” ujarnya.

Autentifikasi : Pen Satgas Yonif 143/TWEJ

Berita Terkait

TNI Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana di Sumbar, Sumut, dan Aceh
Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang
Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:02 WIB

TNI Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana di Sumbar, Sumut, dan Aceh

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:12 WIB

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:04 WIB

Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kasad, Kasal dan Kasau mendampingi Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin

Sosial & Politik

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI

Senin, 26 Jan 2026 - 16:18 WIB