AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Semarang Direndam Banjir, Bekangdam IV/Diponegoro Kerahkan LCR dan Gelar Dapur Lapangan

Senin, 2 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TNI AD melalui Bekangdam IV/Diponegoro mengerahkan enam unit perahu karet jenis Landing Craft Rubber (LCR) dan menggelar dapur lapangan

TNI AD melalui Bekangdam IV/Diponegoro mengerahkan enam unit perahu karet jenis Landing Craft Rubber (LCR) dan menggelar dapur lapangan

Jakarta, SemeruPost – TNI AD melalui Bekangdam IV/Diponegoro mengerahkan enam unit perahu karet jenis Landing Craft Rubber (LCR) dan menggelar dapur lapangan untuk membantu penanganan banjir di Semarang, Jawa Tengah akibat tingginya intensitas hujan dan cuaca buruk sejak Jumat, (30/12/2022) malam.

Enam unit LCR yang dikerahkan tersebut untuk membantu evakuasi masyarakat yang terdampak banjir dan tidak terjangkau oleh kendaraan karena tingginya banjir ke tempat-tempat pengungsian.

Selain itu, perahu-perahu karet milik TNI AD ini juga membantu mendistribusikan makanan berupa nasi bungkus yang diproduksi di dapur lapangan yang digelar di Kelurahan Tlogosari Kulon, Kecamatan Pedurungan, Semarang. Dari dapur lapangan Bekangdam IV/Diponegoro ini, 2000-4000 nasi bungkus bisa diproduksi dalam satu kali memasak, dan untuk penanganan banjir ini dilaksanakan produksi tiga kali sehari.

Sampai saat ini, personel TNI AD bersama pemerintah daerah dan instansi terkait masih bahu membahu membantu masyarakat yang masih terdampak banjir di sejumlah wilayah Kota Semarang. (Dispenad).

Berita Terkait

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500
Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:40 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:20 WIB

Panglima TNI Resmikan Lapangan Serbaguna di Mako Kodam III/Siliwangi

Berita Terbaru