AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Stasiun Bakamla Tual Berhasil Evakuasi Seorang Porter Tenggelam di Pelabuhan Tual

Rabu, 24 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim SAR gabungan yang terdiri dari personel Bakamla RI, TNI- Polri, Basarnar Tual, PSDKP Tual, dan warga sekitar berhasil temukan seorang warga

Tim SAR gabungan yang terdiri dari personel Bakamla RI, TNI- Polri, Basarnar Tual, PSDKP Tual, dan warga sekitar berhasil temukan seorang warga

Tual, SemeruPost – Bakamla RI bersama dengan Tim SAR gabungan yang terdiri dari personel Bakamla RI, TNI- Polri, Basarnar Tual, PSDKP Tual, dan warga sekitar berhasil temukan seorang warga yang hilang di Pelabuhan Yos Sudarso, Tual, Rabu (24/5/2023).

Kronologinya, Kepala Stasiun Bakamla Tual Mayor Bakamla Rizal Ufer Suat, S.Pi. menerima laporan kehilangan seorang warga bernama Mustakin Tunyanan berusia 33 tahun yang tinggal di desa Tayando Yamtel, Kecamatan Tayando Tam, Kota Tual pada pukul 23.00 WIT.

Berdasarkan laporan tersebut, korban merupakan porter yang dimintai tolong oleh penumpang kapal yang kehilangan barangnya karena terjatuh ke laut. Pada pencariannya, korban sempat beberapa kali berhasil naik ke permukaan. Namun, saat melanjutkan pencarian lebih lanjut, korban tak kunjung kembali ke permukaan dan menghilang.

Setelah menerima laporan tersebut, Tim SAR gabungan langsung melaksanakan pencarian disekitar lokasi kejadian. Berkat kerja sama tim, korban berhasil ditemukan pada jarak kurang lebih 7.0 km dari Pelabuhan Yos Sudarso pada pukul 11.30 WIT, dalam kondisi meninggal dunia.

Adapun Stasiun Bakamla Tual menerjunkan dua personel penyelam dalam proses pencarian dibantu dua personel PSDKP dan dua personel Basarnas. (Humas Bakamla RI)

Autentifikasi : Pranata Humas Ahli Muda Kapten Bakamla Yuhanes Antara, S.Pd.
Foto-foto : Humas Bakamla RI

Berita Terkait

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang
Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya
Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Langsung Evakuasi Body Part Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500
TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500
Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut
Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:12 WIB

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Terbatas Kabinet di Hambalang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:46 WIB

Dandim 1714/PJ Dampingi Gubernur Papua Tengah Bagi Laptop Gratis se-Pelajar di Kab. Puncak Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:51 WIB

Kodim 1710/Mimika Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:47 WIB

Prajurit TNI Menembus Medan dan Cuaca Ekstrem Temukan Seluruh Korban Pesawat ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

TNI AU Turunkan 257 Personel dan 4 Alutsista dalam Operasi SAR ATR 42-500

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:04 WIB

Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890/Gardha Sakti di Garut

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:31 WIB

Prajurit TNI Temukan Black Box ATR 42-500

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:44 WIB

Satu Jenazah Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Berhasil Dievakuasi ke Lanud Sultan Hasanuddin

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kasad, Kasal dan Kasau mendampingi Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin

Sosial & Politik

Panglima TNI Dampingi Menhan RI Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI

Senin, 26 Jan 2026 - 16:18 WIB