AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

TNI Kirim Bantuan Oxygen Generator Untuk Rumah Sakit di Wamena

Rabu, 1 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengirimkan bantuan satu unit oxygen generator untuk RSUD Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Barat

Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengirimkan bantuan satu unit oxygen generator untuk RSUD Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Barat

Malang, SemeruPost – Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengirimkan bantuan satu unit oxygen generator untuk RSUD Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Barat. Bantuan oksigen Generator tersebut nantinya akan digunakan untuk memenuhi pasokan oksigen medis dalam rangka membantu penanganan dan pengendalian Covid-19 di Papua Barat khususnya RSUD Wamena.

Bantuan Oxygen Generator dari TNI tersebut diterbangkan menggunakan pesawat Hercules C-130 A-1331 dari Skadron Udara 32 Lanud Abdulrachman Saleh Malang Jawa Timur, Rabu (1/9/2021).

Pengerahan Pesawat angkut TNI AU merupakan perintah langsung Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. dalam mendukung pemerintah untuk membantu masyarakat guna mempercepat penanganan Covid-19 di tanah air.

Pesawat Hercules C-130 A-1331 dengan Pilot Letkol Pnb Bandung ini take off dari Lanud Abdurachman Saleh Malang Jawa Timur pada pukul 06.00 WIB dan akan transit di Lanud Hasanuddin Makassar Sulawesi Selatan sebelum melanjutkan penerbangan menuju Lanud Patimura Ambon, Lanud Yohanis Kapiyau Timika dan Lanud Wamena Kabupaten Jayawijaya.

Bantuan satu unit oxygen generator dari TNI nantinya akan diserahkan secara simbolis oleh Pangkogabwilhan III Mayjen TNI Jeffry A Rahawarin mewakili Panglima TNI kepada perwakilan kepada Bupati Jayawijaya John Richard Banua, S.H., M.Si.

Seperti diketahui, selama bulan Agustus 2021, TNI telah memberikan bantuan Alat Kesehatan (Alkes) untuk wilayah Papua Barat dalam membantu penanganan dan pencegahan Covid-19 berupa, 50 tabung Oxygen Concentrator, 50 tabung Oxygen isi, 150.000 masker medis, 1000 APD, 1000 sarung tangan medis dan 20.000 Rapid Test Antigen. (*)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satgas TMMD ke-123 Kodim 1510/Sula Sasar Fisik Manunggal Air Tahap Pemasangan Pipanisasi
Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 86 Perwira Tinggi TNI
Revisi UU TNI untuk Perkuat Pertahanan Negara dan Profesionalisme Prajurit
Satgas Yonif 715/Mtl Berbagi Kasih
Penanaman Mangrove Kodim 1510/Sula: Langkah Konkret Menjaga Ekosistem Pantai
Babinsa Mapurujaya Bantu Petani Panen Jagung
Satgas Yonif 715/Mtl Bantu Evakuasi Anak Papua ke Rumah Sakit
Panglima TNI Sematkan Bintang Yudha Dharma Utama Kepada Menhan RI

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 16:57 WIB

Satgas TMMD ke-123 Kodim 1510/Sula Sasar Fisik Manunggal Air Tahap Pemasangan Pipanisasi

Minggu, 16 Maret 2025 - 16:50 WIB

Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 86 Perwira Tinggi TNI

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:39 WIB

Satgas Yonif 715/Mtl Berbagi Kasih

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:08 WIB

Penanaman Mangrove Kodim 1510/Sula: Langkah Konkret Menjaga Ekosistem Pantai

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:08 WIB

Babinsa Mapurujaya Bantu Petani Panen Jagung

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:11 WIB

Satgas Yonif 715/Mtl Bantu Evakuasi Anak Papua ke Rumah Sakit

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:40 WIB

Panglima TNI Sematkan Bintang Yudha Dharma Utama Kepada Menhan RI

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:34 WIB

Panglima TNI Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi I DPR RI Bahas Revisi UU TNI

Berita Terbaru

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto kembali melakukan rotasi dan mutasi sejumlah posisi strategis di lingkungan Tentara Nasional Indonesia

News

Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 86 Perwira Tinggi TNI

Minggu, 16 Mar 2025 - 16:50 WIB