AiRadio Jogja

Radionya Kaula Muda Indonesia

Yonif Mekanis 202/Tajimalela Torehkan Prestasi di Ajang Kejurnas Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7

Selasa, 7 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yonif Mekanis 202/Tajimalela menoreh prestasi pada ajang Kejuaraan Nasional Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7

Yonif Mekanis 202/Tajimalela menoreh prestasi pada ajang Kejuaraan Nasional Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7

Bekasi, SemeruPost – Yonif Mekanis 202/Tajimalela menoreh prestasi pada ajang Kejuaraan Nasional Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7 yang dilaksanakan dari tanggal 4 sampai dengan 5 Februari 2023 di GOR Sugihardjo STTD Kec. Cibitung, Kab. Bekasi di mana 5 Orang Atlet Pencak Silat Perwakilan Tajimalela berhasil merebut 1 Medali Emas 2 Medali Perak dan 2 Medali Perunggu.

Hal tersebut disampaikan Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) Mekanis 202/Tajimalela Letnan Kolonel Inf Danang W, S.I.P pada keterangan tertulisnya, Selasa (7/2/2023).

Danyonif Mekanis 202/Tajimalela sangat mengapresiasi atas kerja keras para atlet Batalyon Infanteri Mekanis 202/Tajimalela yang selama ini selalu memberikan yang terbaik untuk satuan.

“Tetap berbuat yang terbaik dan selalu harumkan nama Satuan Batalyon Infanteri Mekanis 202/Tajimalela,” ujar Danyon.

Adapun Prajurit Yonif Mekanis 202/Tajimalela yang berhasil merebut medali di antaranya Sertu Igi Rangga Barani (Medali Emas), Sertu Gunawan (Medali Perak), Pratu Trisno (Medali Perak), Pratu Dandi Sesipong (Medali Perunggu), Pratu Risky Medali Perunggu). (Dispenad)

Berita Terkait

Atlet Taekwondo Indonesia Arya Danu Susilo Tambah 1 Medali Emas SEA Games 2025 di Thailand
Anggota TNI Atlet Taekwondo Meraih Medali Emas Sea Games 2025 Thailand
Wakil Panglima TNI Buka Kejuaraan Taekwondo Internasional Panglima TNI Cup 2025
Kepala Bakamla RI Apresiasi Atlet DKI Jakarta Raih Juara Umum Water Sport 2025
Kodim 1710/Mimika Laksanakan Lari 5 Km Jaga Kebugaran Prajurit
Polwan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bikin Bangga: Raih Dua Medali Emas Kejurnas Kick Boxing 2024
Kapuspen TNI Tutup Turnamen Voli Pantai Piala Panglima TNI di Bali
Tim Garuda Bhayangkara Presisi Juara Umum ke-2 di Ajang Taekwondo Polisi Terbuka Vietnam

Berita Terkait

Sabtu, 13 Desember 2025 - 20:46 WIB

Atlet Taekwondo Indonesia Arya Danu Susilo Tambah 1 Medali Emas SEA Games 2025 di Thailand

Rabu, 10 Desember 2025 - 20:21 WIB

Anggota TNI Atlet Taekwondo Meraih Medali Emas Sea Games 2025 Thailand

Jumat, 26 September 2025 - 21:25 WIB

Wakil Panglima TNI Buka Kejuaraan Taekwondo Internasional Panglima TNI Cup 2025

Senin, 30 Juni 2025 - 19:25 WIB

Kepala Bakamla RI Apresiasi Atlet DKI Jakarta Raih Juara Umum Water Sport 2025

Jumat, 3 Januari 2025 - 20:46 WIB

Kodim 1710/Mimika Laksanakan Lari 5 Km Jaga Kebugaran Prajurit

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:59 WIB

Polwan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bikin Bangga: Raih Dua Medali Emas Kejurnas Kick Boxing 2024

Jumat, 13 Desember 2024 - 22:10 WIB

Kapuspen TNI Tutup Turnamen Voli Pantai Piala Panglima TNI di Bali

Senin, 9 Desember 2024 - 19:02 WIB

Tim Garuda Bhayangkara Presisi Juara Umum ke-2 di Ajang Taekwondo Polisi Terbuka Vietnam

Berita Terbaru